
Bola.net - Pasangan pebulu tangkis ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti, sukses membekuk unggulan pertama dari Thailand, Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai, dalam babak perempat final nomor perorangan SEA Games 2021.
Berlaga di Bac Giang Gynmasium, Hanoi, Vietnam, pada Jumat (20/5/2022), Apriyani/Siti yang baru dipasangkan ini menang dalam dua gim langsung dengan skor 21-15 dan 22-20. Alhasil, mereka lolos ke semifinal.
Selain Apriyani/Siti Fadia, ganda putra Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan, juga lolos ke semifinal setelah mengalahkan wakil Filipina, Solomon Jr. Padiz/Julius Villabrille, dengan skor 21-17 dan 21-14.
Di nomor ganda campuran, unggulan pertama Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari juga lolos ke semifinal setelah mengalahkan wakil Thailand, Panitchaphon Teeraratsakul/Phataimas Muenwong dengan skor 21-10, 16-21, dan 21-15.
Enam Wakil ke Semifinal
Dua pemain tunggal putri, Gregoria Mariska Tunjung dan Putri Kusuma Wardani juga lolos ke semifinal usai sama-sama mengalahkan wakil dari Filipina.
Putri KW mengalahkan Sarah Joy Barredo dengan skor 21-11 dan 21-9, sementara Gregoria menumbangkan De Guzman Mikaela Joy dengan skor 21-9 dan 21-7.
Ganda campuran Adnan Maulana/Michelle Crhystine Bandaso juga lolos ke semifinal setelah mengalahkan wakil tuan rumah, Do Tuan Duc/Pham Nhu Thao dengan skor 21-9 dan 21-10.
Jadi, total sudah ada 6 wakil Indonesia di semifinal nomor perorangan.
Disadur dari: Bolacom (Wiwig Prayugi) | Dipublikasi: 20 Mei 2022
Baca Juga:
- Ayustina Delia Priatna Tambah Emas Indonesia Lewat Balap Sepeda SEA Games 2021
- Elkan Baggott Tak Muncul di SEA Games 2021: Blunder Shin Tae-yong Atau Harapan Palsu PSSI?
- Timnas Indonesia U-23 Gagal Raih Emas SEA Games 2021, Bagaimana Nasib Shin Tae-yong?
- Thailand U-23 1-0 Timnas Indonesia U-23: Ini Analisis Soal Kandasnya Skuat Garuda di SEA Games 2021
- Thailand vs Timnas Indonesia U-23 di Semifinal SEA Games U-23, Wasit Bikin Netizen Emosi: Bintang 1!
Advertisement
Berita Terkait
-
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 08:45 -
Bulu Tangkis 19 Januari 2026 20:30Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:41 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 17:29 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:11 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00
BERITA LAINNYA
-
bulutangkis 20 Januari 2026 11:57 -
bulutangkis 20 Januari 2026 08:56 -
bulutangkis 20 Januari 2026 08:45 -
bulutangkis 20 Januari 2026 08:36 -
bulutangkis 19 Januari 2026 20:30 -
bulutangkis 19 Januari 2026 15:31
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5446325/original/025310000_1765878759-_SUC__The_Founder5_II_-_Unfinished_Business_-_14122025_-_6D_-_1128.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478552/original/017456800_1768904588-Potongan_video_proses_pencarian_korban_pesawat_jatuh.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4873066/original/047832700_1719213109-Screenshot_20240624_123333_YouTube.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478486/original/020318500_1768903480-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_16.53.09.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478382/original/073050900_1768899671-000_1BH95K.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478423/original/1377-Wakil_Menteri_Kelautan_dan_Perikanan_Laksamana_TNI__Purn__Didit_Herdiawan_menemui_keluarga_tiga_pegawai_Kementerian_Kelautan_dan_Perikanan__KKP__yang_menjadi_korban_kecelakaan_pesawat_IAT_ATR.jpg)

