
Bola.net - Pada Bundesliga pekan ke-18 banyak aksi yang tersaji dan sayang untuk dilewatkan. Salah satunya ada aksi dari David Alaba yang berhasil mencetak gol indah ke gawang Schalke.
Bayern Munchen meraih kemenangan 4-0 atas Schalke pada pekan ke-18 Bundesliga 2020/2021 di Veltins Arena, Minggu (24/1/2021) malam hari WIB.
Menariknya, dalam laga tersebut David Alaba berhasil mencetak gol dari tendangan jarak jauh ke gawang Schalke.
Hal itu terjadi di menit terakhir, dimana Bayern Munchen telah unggul 3-0 atas Schalke dalam pertandingan tersebut.
Berada di tengah lapangan dan tidak dalam pengawalan para pemain Schaleke, David Alaba langsung menembakkan bola menuju gawang dari Fahrmann.
Penjaga gawang Schalke, Fahrmann tidak bisa membendung tendangan dari David Alaba yang berada pada pojok kiri gawang. Skor bertambah menjadi 4-0 untuk Bayern Munchen di menit akhir.
Dalam pertandingan tersebut, Thomas Muller berhasil menyumbang dua gol ke gawang Schalke, tepatnya pada menit ke-33 dan 88. Sedangkan Robert Lewandowski berhasil menyumbang satu gol di menit ke-54.
Namun, selain David Alaba ada gol-gol lain yang tak terduga di Bundesliga pekan ke-18, berikut video selengkapnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 00:27Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
-
Bundesliga 17 Januari 2026 19:43Prediksi Hamburger vs Monchengladbach: Kevin Diks dkk Sedang Goyah
-
Bundesliga 17 Januari 2026 00:30
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:41 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 17:29 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:11
BERITA LAINNYA
-
bundesliga 17 Januari 2026 19:43 -
bundesliga 17 Januari 2026 00:30 -
bundesliga 15 Januari 2026 05:23 -
bundesliga 15 Januari 2026 04:50 -
bundesliga 14 Januari 2026 05:30 -
bundesliga 14 Januari 2026 02:30
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3807516/original/090085000_1640672366-148355508_430150894707997_2084073915891854769_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478632/original/011756100_1768907216-Warga_Pati_gelar_aksi_di_depan_kantor_Bupati_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5452619/original/063632700_1766411191-Kepala_Departemen_Kebijakan_Makroprudensial_BI__Solikin_M._Juhro-4.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5446325/original/025310000_1765878759-_SUC__The_Founder5_II_-_Unfinished_Business_-_14122025_-_6D_-_1128.jpeg)
