
Bola.net - Rumor ketertarikan Manchester United terhadap Jadon Sancho memasuki babak baru. Kubu Setan Merah diberitakan tengah menyiapkan rencana untuk memboyong sang winger di musim panas nanti dengan cepat.
Sancho memang sudah sejak musim panas kemarin aktif dikaitkan dengan Manchester United. Ia menjadi buruan utama Setan Merah setelah ia tampil dengan ciamik di lini serang Borussia Dortmund.
United diyakini bukan satu-satunya tim yang tertarik untuk merekrut Sancho. Ada sejumlah raksasa Eropa lain yang tengah mengupayakan transfer sang winger di musim panas nanti.
The Telegraph mengklaim bahwa United tidak akan membiarkan mereka disalip oleh tim-tim lain. Untuk itu mereka tengah menyusun rencana agar sang winger bisa menjadi milik mereka di musim panas nanti.
Simak situasi transfer Sancho selengkapnya di bawah ini.
Curi Start
Manchester United dirumorkan ingin mencuri start untuk mendatangkan Sancho di musim panas nanti.
Mereka diberitakan sudah mulai membuka pembicaraan dengan agen sang pemain dan juga Dortmund. Mereka ingin agar pembahasan transfer ini bisa segera rampung.
United menargetkan bahwa Sancho sudah bisa menjadi bagian dari tim mereka begitu muism kompetisi 2019/2020 berakhir di bulan Mei mendatang.
Tawarakan Kontrak Besar
Menurut laporan yang beredar, pihak Manchester United sudah menyiapkan tawaran yang menarik baik untuk Sancho dan Dortmund.
Untuk pihak Dortmund mereka bersedia membayar permintaan raksasa Jerman itu. Mereka akan menyetorkan 120 juta Euro untuk mahar transfer sang winger.
Sementara Sancho dirumorkan akan mendapatkan gaji sebesar 200 ribu pounds per pekan selama di United.
Performa Apik
Sancho musim ini kembali menunjukkan performa yang ciamik di lini serang Dortmund.
Ia membuat total 17 gol dan 18 assist bagi Die Borussien di semua kompetisi.
(The Telegraph)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 21:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:04 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:55 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:49 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:17 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14
BERITA LAINNYA
-
bundesliga 17 Januari 2026 19:43 -
bundesliga 17 Januari 2026 00:30 -
bundesliga 15 Januari 2026 05:23 -
bundesliga 15 Januari 2026 04:50 -
bundesliga 14 Januari 2026 05:30 -
bundesliga 14 Januari 2026 02:30
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5357559/original/067046200_1758532798-10.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478009/original/020523300_1768887815-pati6.jpg)
