
Bola.net - Kevin De Bruyne diperkirakan tidak akan pindah menuju Juventus pada bursa transfer Januari nanti. Kepastian ini didapat setelah agen De Bruyne, Patrick De Koster, belum menerima tawaran resmi dari pihak Bianconeri.
Situasi pemain asal Belgia itu tengah laris dikaitkan dengan sejumlah klub Eropa, termasuk Juve.
"Juve? Saya dihubungi agen yang memberitahu bahwa mereka bekerja untuk Juventus. Namun secara resmi tidak ada dari pihak klub tersebut yang mengadakan kontak langsung dengan saya," ungkap De Koster kepada TuttoJuve.
"Jadi saya pastikan bahwa mereka tidak tertarik dengan sang pemain," tutupnya.
Karir De Bruyne di Chelsea cenderung mengalami mati suri. Jose Mourinho jarang memberi kesempatan untuk bermain secara reguler. Tercatat pemain berusia 22 tahun ini cuma tampil sebanyak tiga kali di Premier League.[initial]
(f411/ada)
Situasi pemain asal Belgia itu tengah laris dikaitkan dengan sejumlah klub Eropa, termasuk Juve.
"Juve? Saya dihubungi agen yang memberitahu bahwa mereka bekerja untuk Juventus. Namun secara resmi tidak ada dari pihak klub tersebut yang mengadakan kontak langsung dengan saya," ungkap De Koster kepada TuttoJuve.
"Jadi saya pastikan bahwa mereka tidak tertarik dengan sang pemain," tutupnya.
Karir De Bruyne di Chelsea cenderung mengalami mati suri. Jose Mourinho jarang memberi kesempatan untuk bermain secara reguler. Tercatat pemain berusia 22 tahun ini cuma tampil sebanyak tiga kali di Premier League.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:11
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:50
Jose Mourinho Kagum Newcastle Bisa Pulih Cepat Usai Ditinggal Alexander Isak
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:29
-
Editorial 21 Oktober 2025 22:27
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:27
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:17
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:05
-
News 22 Oktober 2025 08:00
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 06:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 06:06
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...