
Bola.net - Striker West Bromwich Albion Nicolas Anelka sudah mengambil keputusan terkait masa depannya bersama klubnya. Ia menegaskan masih ingin bertahan di West Brom setidaknya sampai akhir musim ini.
Pesona Anelka yang kini sudah menapaki usia 34 nampaknya masih bisa menarik minat sejumlah klub Eropa. Klub Serie A Lazio disebut sebagai pihak yang paling terdepan untuk meminangnya.
"Terimakasih kepada Lazio dan semua klub yang ingin merekrut saya beberapa hari belakangan ini. Sampai jumpa musim panas nanti apabila saya memutuskan untuk melanjutkan pembicaraan," ungkap Anelka seperti dilansir talkSPORT.
"Tetapi pertanyaannya adalah kenapa saya harus meninggalkan klub dan Inggris? Saya bahagia di sini dan tidak melakukan kesalahan. Jadi sekarang saatnya kembali fokus di sepakbola bersama klub dan saya akan selalu memberikan yang terbaik di lapangan."
Tukang gedor asal Prancis itu baru mencetak dua gol dari 11 laga di Premier League musim ini. Kontraknya bersama The Baggies masih akan berlangsung sampai 30 Juni 2014.[initial]
(ts/ada)
Pesona Anelka yang kini sudah menapaki usia 34 nampaknya masih bisa menarik minat sejumlah klub Eropa. Klub Serie A Lazio disebut sebagai pihak yang paling terdepan untuk meminangnya.
"Terimakasih kepada Lazio dan semua klub yang ingin merekrut saya beberapa hari belakangan ini. Sampai jumpa musim panas nanti apabila saya memutuskan untuk melanjutkan pembicaraan," ungkap Anelka seperti dilansir talkSPORT.
"Tetapi pertanyaannya adalah kenapa saya harus meninggalkan klub dan Inggris? Saya bahagia di sini dan tidak melakukan kesalahan. Jadi sekarang saatnya kembali fokus di sepakbola bersama klub dan saya akan selalu memberikan yang terbaik di lapangan."
Tukang gedor asal Prancis itu baru mencetak dua gol dari 11 laga di Premier League musim ini. Kontraknya bersama The Baggies masih akan berlangsung sampai 30 Juni 2014.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 13:24
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
-
Editorial 21 Oktober 2025 22:27
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 16:12
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 16:09
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 15:57
-
News 22 Oktober 2025 15:50
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 15:48
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 15:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...