
Bola.net - Atalanta akan menjamu Liverpool pada matchday 3 Grup D Liga Champions 2020/21, Rabu (4/11/2020) disiarkan di Vidio. Sebuah duel sengit diprediksi bakal tersaji di Stadio Atleti Azzurri d'Italia.
Pada matchday 1, Atalanta menang telak 4-0 di kandang Midtjylland lewat gol-gol Duvan Zapata, Alejandro Gomez, Luis Muriel, dan Aleksey Miranchuk. Setelah itu, dua gol Duvan Zapata membawa La Dea meraih hasil imbang 2-2 menjamu Ajax Amsterdam di matchday 2.
Sementara itu, Liverpool memimpin grup ini usai memenangi dua pertandingan pertamanya. The Reds menang 1-0 di kandang Ajax lewat gol bunuh diri Nicolas Tagliafico, kemudian menang 2-0 menjamu Midtjylland lewat gol Diogo Jota dan penalti Mohamed Salah.
Atalanta dan Liverpool belum pernah bertemu di kompetisi klub UEFA. Ini akan menjadi pertemuan perdana mereka.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Jadwal dan Siaran
- Laga: Atalanta vs Liverpool
- Stadion: Atleti Azzurri d'Italia
- Jadwal: Rabu, 4 November 2020
- Pukul: 03.00 WIB
- Live Streaming: Vidio
Perkiraan Susunan Pemain
Atalanta (3-4-2-1): Sportiello; Toloi, Romero, Djimsiti; Hateboer, Freuler, Pasalic, Gosens; Ilicic, Gomez; Zapata.
Pelatih: Gian Piero Gasperini.
Info skuad: Carnesecchi (cedera), Caldara (cedera), de Roon (meragukan), Gosens (meragukan).
Liverpool (4-3-3): Alisson; Alexander-Arnold, Williams, Gomez, Robertson; Shaqiri, Henderson, Milner; Salah, Mane, Jota.
Pelatih: Jurgen Klopp.
Info skuad: Van Dijk (cedera), Fabinho (cedera), Oxlade-Chamberlain (cedera), Tsimikas (cedera).
Baca Ini Juga:
- Eden Hazard dan Mimpi Buruk Bernama Liga Champions: 1.439 Hari Tanpa Gol
- Duel Real Madrid vs Inter Milan: Zidane Unggul gelar, Conte Menang Pengalaman
- Real Madrid vs Inter Milan: Sama-Sama Butuh Poin
- Menang Pengalaman, Madrid Lebih Difavoritkan dari Inter
- Termasuk Ronaldo, Ini Tujuh Bintang yang Sempat Memperkuat Real Madrid dan Inter Milan
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 24 Oktober 2025 18:15Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 25-26 Oktober 2025
-
Liga Inggris 24 Oktober 2025 12:11Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 24 Oktober 2025 20:55 -
Bola Indonesia 24 Oktober 2025 20:53 -
Liga Italia 24 Oktober 2025 19:37 -
Bola Indonesia 24 Oktober 2025 18:35 -
Bola Indonesia 24 Oktober 2025 18:29 -
Liga Spanyol 24 Oktober 2025 18:29
MOST VIEWED
- Kenan Yildiz, Real Madrid, dan Stadion Bernabeu: Mimpi Masa Kecil yang Jadi Kenyataan!
- Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
- Hasil Arsenal vs Atletico Madrid: The Gunners Bantai Tim Tamu, Gyokeres Sumbang Dua Gol
- Jadwal Siaran Langsung Liga Champions di SCTV Malam Ini, Selasa 21 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 6 Pemain Manchester United Bisa Gagal Tampil di Pi...
- 5 Klub yang Bisa Jadi Tujuan Robert Lewandowski Se...
- 3 Pemain Manchester United yang Berpotensi Cabut J...
- Jangan Cari Penjaga Gawang MU, Ini 5 Kiper Terbaik...
- Nasib 6 Pemain MU yang Dilepas Ruben Amorim Musim ...
- 6 Striker Baru Premier League dengan Harga Fantast...
- Dari Wirtz hingga Sancho: 5 Pemain Baru Premier Le...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5391389/original/040085800_1761313361-Penyebab_macet_di_Tol_Dalam_Kota.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5391351/original/011473200_1761310195-Mahasiswa_menyamar_jadi_perempuan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5391250/original/061422400_1761304006-WhatsApp_Image_2025-10-23_at_15.59.06.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5391288/original/011449000_1761306223-Bupati_Kepulauan_Talaud_Welly_Titah.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5391265/original/017056900_1761304795-Kondisi_SDN_Gunungbatu_Sukabumi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5389191/original/039454500_1761190615-ibrahima_konate__2_.jpg)

