
Bola.net - Rasmus Falk terpilih menjadi pemain terbaik pada laga FC Copenhagen vs Manchester United, Kamis (9/11/2023) WIB. Falk mencatatkan assist penting bagi salah satu gol FC Copenhagen ketika menang atas Man United.
Ya, pada laga pekan ke-4 Grup A Liga Champions 2023/2024 yang berlangsung di Parken itu, FC Copenhagen sukses menjungkalkan Man United dengan skor 4-3.
Setelah sempat tertinggal 0-2, lalu tertinggal lagi 2-3, perwakilan asal Denmark ini sukses keluar sebagai pemenang berkat dua gol terakhir dalam sepuluh menit terakhir.
Falk jadi pemain penting FC Copenhagen di laga ini. Diplot sebagai pemain nomor 6, dirinya sukses menggagalkan sejumlah peluang yang dibangun Man United.
“Dia efektif ketika build-up. Mencegah counter-attack dan memberikan assist kunci saat menyamakan kedudukan. Dia memberikan keseimbangan di dalam tim,” tulis pernyataan resmi UEFA.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Statistik Rasmus Falk
Menit bermain: 90
Assist: 1
Akurasi umpan: 72/77 (94%)
Umpan ke sepertiga akhir: 14
Tekel sukses: 3/6 (50%)
Pemulihan: 4
Menang duel darat: 7/9 (78%)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 31 Januari 2026 21:30 -
Bola Indonesia 31 Januari 2026 21:10Hasil Madura United vs PSBS Biak: Dominasi Tuan Rumah Tak Berbuah Gol
-
Liga Inggris 31 Januari 2026 21:01 -
Liga Inggris 31 Januari 2026 19:44Prediksi Susunan Pemain Liverpool vs Newcastle: Misi Bangkit The Reds di Anfield
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 31 Januari 2026 21:30 -
Bola Indonesia 31 Januari 2026 21:10 -
Liga Inggris 31 Januari 2026 21:01 -
Tim Nasional 31 Januari 2026 20:57 -
Liga Spanyol 31 Januari 2026 19:56 -
Liga Inggris 31 Januari 2026 19:44
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan...
- 5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489449/original/096714200_1769867961-Screenshot_20260131_195344_Gallery.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5362016/original/093175500_1758807755-taufani.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5349486/original/011861900_1757923354-1001473232.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489447/original/001588800_1769867033-WhatsApp_Image_2026-01-31_at_20.42.04.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5481718/original/073974300_1769143211-WhatsApp_Image_2026-01-23_at_11.39.13.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5485644/original/024964700_1769518610-IMG-20260127-WA0026.jpg)

