
Bola.net - - Direktur Olahraga AS Roma, Monchi menyangsikan peluang timnya untuk menyingkirkan Barcelona di Liga Champions. Monchi menilai tugas itu sangat sulit karena mereka menghadapi salah satu tim terbaik di dunia saat ini.
AS Roma sendiri bisa dikatakan menjadi kuda hitam di Liga Champions musim ini. Mereka berhasil melaju ke babak 8 besar Liga Champions musim ini setelah membekuk Donetsk di babak 16 besar.
Namun di babak perempat final nanti Il Lupi mendapat tugas yang berat. Pasalnya mereka harus menghadapi salah satu unggulan juara Liga Champions musim ini, .
Monchi sendiri ragu apakah timnya bisa melaju ke semi final jika lawan yang mereka hadapi adalah Barcelona. "Saya harap saya bisa melihat kami menyingkirkan Barcelona," terang Monchi seperti yang dilansir Radyospor.
"Tentu saja untuk mencapai hasil itu sangatlah sulit. Kami menghadapi tim terbaik di dunia, atau paling tidak salah satu dari yang terbaik di dunia."
"Mereka [Barcelona] adalah lawan yang sangat berat, namun kami memiliki ambisi yang besar dan kami akan berjuang sekuat mungkin." tutup mantan direktur olahraga Sevilla tersebut.
Baca Juga:
- De Gea Sulit, Kiper Roma Ini Jadi Prioritas Madrid
- Barca Monitori Bintang Muda Turki Cengiz Under
- Gelandang Roma: Barca? Mereka Punya Pemain Terbaik
- Tak Kenal Takut, Roma Akan Main Terbuka Lawan Barcelona
- Diincar MU dan Chelsea, Gelandang Roma Ini Tak Akan Berpaling
- Pellegrini Yakin Roma Bisa Kalahkan Messi
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 31 Januari 2026 00:59 -
Liga Spanyol 30 Januari 2026 19:39Negosiasi Transfer Marcus Rashford: Barcelona Ajukan Opsi Lain ke MU
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 31 Januari 2026 17:24 -
Bola Indonesia 31 Januari 2026 17:12 -
Liga Inggris 31 Januari 2026 16:43 -
Otomotif 31 Januari 2026 16:40 -
Liga Inggris 31 Januari 2026 15:57 -
Liga Spanyol 31 Januari 2026 15:44
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan...
- 5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5306228/original/090660300_1754379822-IMG_0896.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489409/original/031839000_1769853372-IMG_9694.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489401/original/039641500_1769852535-fb5de7df-8315-4edd-802d-b140ccbf7915.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5470794/original/072829800_1768228956-IMG_3167.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4721215/original/050847100_1705711212-fotor-ai-2024012073921.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489393/original/084545600_1769849457-IMG_6409.jpeg)

