
Bola.net - Jose Mourinho menilai bahwa final Liga Champions 2013/14 antara Real Madrid melawan Atletico Madrid tidak bisa dihindarkan. Menurut sang manajer Chelsea, duo Madrid itu memang tim top.
Mourinho gagal meloloskan Chelsea ke final setelah dipukul Atletico Madrid 1-3 (agregat 1-3) di Stamford Bridge, Kamis (01/5). Sehari sebelumnya, Real Madrid menghajar juara bertahan Bayern Munich 4-0 (agregat 5-0) di Allianz Arena.
"Real Madrid mengalahkan Bayern karena Real Madrid lebih kuat. Lalu, Atletico menyingkirkan Chelsea juga karena Atletico memang lebih kuat," kata Mourinho pascalaga seperti dilansir situs resmi UEFA.
"Saya harap kedua tim asal Madrid itu menikmati partai final mereka dan juga semoga nanti lahir juara yang benar-benar hebat," imbuhnya.
Tersingkirnya Chelsea memberi Inggris track record negatif. Untuk kali pertama sejak 2003/04, tak ada klub mereka yang tampil di final kompetisi Eropa. Di semifinal Liga Europa musim ini, hanya ada nama Sevilla, Valencia, Juventus dan Benfica.
All-Madrid final ini sendiri, yang merupakan final antara dua tim sekota pertama sepanjang sejarah kompetisi Eropa, akan digelar di Estadio da Luz, Lisbon, 24 Mei mendatang. [initial]
(uefa/gia)
Mourinho gagal meloloskan Chelsea ke final setelah dipukul Atletico Madrid 1-3 (agregat 1-3) di Stamford Bridge, Kamis (01/5). Sehari sebelumnya, Real Madrid menghajar juara bertahan Bayern Munich 4-0 (agregat 5-0) di Allianz Arena.
"Real Madrid mengalahkan Bayern karena Real Madrid lebih kuat. Lalu, Atletico menyingkirkan Chelsea juga karena Atletico memang lebih kuat," kata Mourinho pascalaga seperti dilansir situs resmi UEFA.
"Saya harap kedua tim asal Madrid itu menikmati partai final mereka dan juga semoga nanti lahir juara yang benar-benar hebat," imbuhnya.
Tersingkirnya Chelsea memberi Inggris track record negatif. Untuk kali pertama sejak 2003/04, tak ada klub mereka yang tampil di final kompetisi Eropa. Di semifinal Liga Europa musim ini, hanya ada nama Sevilla, Valencia, Juventus dan Benfica.
All-Madrid final ini sendiri, yang merupakan final antara dua tim sekota pertama sepanjang sejarah kompetisi Eropa, akan digelar di Estadio da Luz, Lisbon, 24 Mei mendatang. [initial]
Klik Juga:
- Final Eropa Ketiga Atletico Dalam Lima Musim
- Chelsea: Selamat Atleti, Sukses di Lisbon
- Keyakinan, Kunci Atletico Mengalahkan Chelsea
- Koke Bahagia Dengan All-Madrid di Final Liga Champions
- Simeone: Babak Kedua Menjadi Milik Atletico
- Eden Hazard: Kekalahan Dari Atletico Adalah Pelajaran
- Mourinho: Courtois Kiper Atletico
- Mourinho: Mungkin Atleti dan Madrid Memang Yang Terbaik
- Mourinho Enggan Kritik Pemain Chelsea
- Mourinho: Ada Satu Menit Yang Menentukan
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 24 Oktober 2025 16:37
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 24 Oktober 2025 17:34 -
Bola Indonesia 24 Oktober 2025 17:27 -
Liga Inggris 24 Oktober 2025 17:09 -
Liga Champions 24 Oktober 2025 16:57 -
News 24 Oktober 2025 16:56 -
News 24 Oktober 2025 16:55
MOST VIEWED
- Kenan Yildiz, Real Madrid, dan Stadion Bernabeu: Mimpi Masa Kecil yang Jadi Kenyataan!
- Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
- Hasil Arsenal vs Atletico Madrid: The Gunners Bantai Tim Tamu, Gyokeres Sumbang Dua Gol
- Jadwal Siaran Langsung Liga Champions di SCTV Malam Ini, Selasa 21 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 6 Pemain Manchester United Bisa Gagal Tampil di Pi...
- 5 Klub yang Bisa Jadi Tujuan Robert Lewandowski Se...
- 3 Pemain Manchester United yang Berpotensi Cabut J...
- Jangan Cari Penjaga Gawang MU, Ini 5 Kiper Terbaik...
- Nasib 6 Pemain MU yang Dilepas Ruben Amorim Musim ...
- 6 Striker Baru Premier League dengan Harga Fantast...
- Dari Wirtz hingga Sancho: 5 Pemain Baru Premier Le...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5389191/original/039454500_1761190615-ibrahima_konate__2_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5391155/original/082642200_1761299276-Petugas_resort_Labuan_Bajo_saat_menguburkan_komodo_yang_ditemukan_mati.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5390567/original/093703600_1761281225-Menteri_Energi_dan_Sumber_Daya_Mineral__ESDM__Bahlil_Lahadalia-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5391048/original/001031500_1761295485-Dua_mahasiswi_di_Kupang_ditangkap_diduga_promosi_judi_online.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/1813599/original/022311000_1514370644-000_UR5C8.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5384102/original/046932800_1760754888-WhatsApp_Image_2025-10-17_at_15.32.31.jpeg)

