
Bola.net - Defender Barcelona, Gerard Pique menyatakan bahwa Lionel Messi adalah aktor dari lolosnya Blaugrana ke semifinal Liga Champions.
Dalam pertandingan second leg perempat final Liga Champions melawan PSG dini hari tadi, Messi tidak bermain sejak awal akibat cedera yang didapat di leg pertama lalu. Pemain Argentina tersebut masuk menggantikan Cesc Fabregas.
Menurut Pique, masuknya Messi di menit ke 62 tersebut memberikan dampak yang signifikan bagi permainan tim. Terbukti, setelah pemain bernomor punggung sepuluh tersebut masuk, gol untuk Barcelona tercipta melalui tendangan Pedro yang diawali oleh akselerasi Messi.
"Kami beruntung memiliki Leo (Messi). Memilikinya di pertandingan adalah suatu hal yang sangat penting," Ujarnya kepada Sky Sports.
"Dia banyak membantu kami. Kami membicarakan tentang seorang pemain terbaik di dunia. Kami bermain bagus malam ini dan kami layak lolos," Tandasnya. (foes/gag)
Dalam pertandingan second leg perempat final Liga Champions melawan PSG dini hari tadi, Messi tidak bermain sejak awal akibat cedera yang didapat di leg pertama lalu. Pemain Argentina tersebut masuk menggantikan Cesc Fabregas.
Menurut Pique, masuknya Messi di menit ke 62 tersebut memberikan dampak yang signifikan bagi permainan tim. Terbukti, setelah pemain bernomor punggung sepuluh tersebut masuk, gol untuk Barcelona tercipta melalui tendangan Pedro yang diawali oleh akselerasi Messi.
"Kami beruntung memiliki Leo (Messi). Memilikinya di pertandingan adalah suatu hal yang sangat penting," Ujarnya kepada Sky Sports.
"Dia banyak membantu kami. Kami membicarakan tentang seorang pemain terbaik di dunia. Kami bermain bagus malam ini dan kami layak lolos," Tandasnya. (foes/gag)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
-
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01 -
Liga Spanyol 19 Januari 2026 19:11Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
-
Liga Spanyol 19 Januari 2026 15:31Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:40 -
Otomotif 20 Januari 2026 10:39 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:30 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:30 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)

