
Barcelona secara mengejutkan tumbang 1-2 saat menjamu Alaves di Camp Nou. Suarez menegaskan bahwa Barca hanya sedang menjalani hari yang buruk.
"Kami ini manusia biasa. Normal saja jika sesekali kami mengalami hari yang buruk. Kami tahu liga akan sangat panjang. Kami kehilangan tiga poin secara tak terduga. Tapi mulai sekarang, kami harus mulai mengandalkan diri sendiri karena jika tidak, La Liga akan jadi sangat sulit bagi kami," terang Suarez kepada TV3.
Suarez menambahkan bahwa secara personal, ia menyadari target melewati pencapaian gol musim lalu akan berat. Suarez mencatatkan 58 gol dalam semua kompetisi musim lalu.
"Melewati catatan jumlah gol musim lalu akan sangat sulit bagi saya. Tapi yang paling penting adalah mencapai target kami sebagai tim." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 23:08
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 15:21
-
Bola Indonesia 23 Oktober 2025 15:20
-
Otomotif 23 Oktober 2025 15:04
-
Liga Inggris 23 Oktober 2025 14:53
-
Liga Inggris 23 Oktober 2025 14:43
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 14:29
MOST VIEWED
- Kenan Yildiz, Real Madrid, dan Stadion Bernabeu: Mimpi Masa Kecil yang Jadi Kenyataan!
- Jadwal Siaran Langsung Liga Champions di SCTV Malam Ini, Selasa 21 Oktober 2025
- Prediksi Arsenal vs Atletico Madrid 22 Oktober 2025
- Hasil Arsenal vs Atletico Madrid: The Gunners Bantai Tim Tamu, Gyokeres Sumbang Dua Gol
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...