
Bola.net - Bola.net - Setelah tak lagi memperkuat PSG, Zlatan Ibrahimovic memiliki banyak opsi untuk berkarir di klub-klub lain.
Di akhir musim ini, penyerang asal Swedia itu akan meninggalkan Parc des Princes. Pasalnya kontraknya dengan PSG habis akan habis per bulan Juni besok.
Dengan statusnya sebagai salah satu striker terbaik di dunia, meski sudah terbilang uzur, Zlatan Ibrahimovic masih diminati oleh banyak klub-klub besar di seantero Eropa dan dunia. Kehebatannya mencetak gol tak luntur meski usianya sudah mencapai 34 tahun. Ia masih bisa tampil di level tertinggi sepakbola.
Dengan statusnya yang bebas transfer pada musim panas ini, maka setelah angkat kaki dari Paris Ibrahimovic bebas menentukan kemana ia akan melangkah. Ia bisa saja menemukan klub baru atau kembali ke pangkuan klub yang dulu pernah ia perkuat.
Berikut kami sajikan daftar sejumlah klub yang bisa menjadi pilihan Ibrahimovic untuk melanjutkan karir sepakbolanya yang gemilang.
AC Milan

Ibrahimovic sendiri sepertinya cocok bermain di kompetisi Serie A. Jika ia pindah ke Milan, maka ia akan bisa memimpin klub itu kembali bangkit dari keterpurukannya. Apalagi ia akan didampingi pemain berkualitas seperti Carlos Bacca, Giacomo Bonaventura dan Keisuke Honda.
LA Galaxy

Meski demikian, Ibrahimovic akan tetap bisa menggila di kompetisi tersebut. Sebab kualitas kompetisi di MLS memang belum sebagus di Eropa. Apalagi di sana ia akan disokong dengan para pemain penuh pengalaman seperti Steven Gerrard, Robbie Keane dan Nigel De Jong.
Inter Milan

Inter sendiri sudah memiliki materi pemain yang bagus dengan pemain macam Mauro Icardi, Ivan Perisic dan Adem Ljajic. Mereka juga sempat tampil apik di Serie A musim ini meski akhirnya gagal mempertahankan performa itu. Kehadiran Ibra pasti akan bisa membuat tim itu tampil lebih garang lagi dan lebih konsisten.
Manchester United

Kebetulan, MU sendiri memang butuh tambahan amunisi baru di lini depannya. Memang sudah ada pemain macam Anthony Martial dan Marcus Rashford. Namun keduanya masih terlalu hijau, khususnya Rashford. Setan Merah butuh striker yang jauh lebih berpengalaman. Di klub ini, ia akan mendapatkan banyak servis assist dari Wayne Rooney, Juan Mata ataupun Martial.
Ajax Amsterdam

Saat ini, skuat Ajax mayoritas diisi oleh pemain-pemain muda. Hadirnya Ibra pasti akan sempurna bagi mereka. Ia akan bisa menjadi mentor sekaligus pemimpin di skuat tersebut.
Arsenal

Namun kemungkinan bagi Ibrahimovic pindah ke Emirates masih cukup terbuka. Apalagi Wenger butuh kehadiran sosok bomber yang bisa konsisten mencetak gol. Dengan suplai assist dari pemain macam Mesut Ozil, Alexis Sanchez, Aaron Ramsey atau Santi Cazorla, Ibra pasti akan menggila di lini depan The Gunners.
Klub-klub Tiongkok dan Qatar

Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- 4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
- Michael Carrick Hanya Interim, 10 Kandidat Manajer Permanen Man United Musim Depan: Dari Enzo Maresca, Xabi Alonso hingga Zinedine Zidane
- 6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
- 9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
