
Bola.net - - Pelatih Persela Lamongan, Aji Santoso memastikan bahwa penyerang andalannya, Ivan Carlos harus absen hingga akhir kompetisi. Pasalnya pemain asal Brasil tersebut kembali harus menjalani operasi pemulihan cedera.
Ivan Carlos sudah kurang lebih dua bulan absen membela Laskar Joko Tingkir akibat cedera retak tulang. Sempat comeback dalam laga kontra Borneo FC, penyerang 35 tahun tersebut dipaksa untuk kembali menepi.
"Carlos saya pastikan tidak bisa main sampai kompetisi habis karena saya dengar dia juga memerlukan operasi lagi untuk penyembuhan," ungkap Aji Santoso.
Namun pelatih asal Kepanjen, Malang tersebut sangat menaruh harap kepada dua pemain lain yang saat ini juga dibekap cedera. Keduanya adalah Fahmi Al-Ayyubi dan Kosuke Yamazaki Uchida yang kerap menjadi andalan tim Kota Soto tersebut.
Bahkan khusus Fahmi, mantan pelatih Arema FC tersebut bertekad untuk mengorbitkannya karena penyerang muda asal Pasuruan itu dinilai sebagai salah satu pemain lokal yang punya kualitas.
"Saya menunggu perkembangan Kosuke dan Fahmi karena saya lihat terutama fahmi pemain lokal muda yang berkualitas, saya ingin mengorbitkan dia," pungkasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 19 November 2025 23:00
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 November 2025 13:29 -
Otomotif 20 November 2025 13:08 -
Liga Spanyol 20 November 2025 12:05 -
Liga Italia 20 November 2025 12:01 -
Bola Indonesia 20 November 2025 11:57 -
Olahraga Lain-Lain 20 November 2025 11:49
MOST VIEWED
- Buntut Laga Selangor vs Persib: Polisi Malaysia Gandeng Polri dan Interpol Minta Keterangan Adam Alis
- Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
- Thom Haye Terkesan dengan Sosok Bojan Hodak di Persib Bandung: Emosional, Tapi Orang yang Baik
- BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
HIGHLIGHT
- 6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penan...
- Juventus Resmi Pecat Igor Tudor, Ini 5 Kandidat Pe...
- 7 Rekan Satu Tim di Timnas yang Pernah Bertikai He...
- 4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry H...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5417562/original/011225700_1763538266-Presiden_Prabowo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5418220/original/029269900_1763610051-hyun_bin_son.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2893885/original/062624800_1566892562-Garis_Polisi-_Pembunuhan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5411274/original/052061500_1763009104-Roy_Suryo.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/1366531/original/094552100_1475747819-FOTO_LIPUTAN6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5418426/original/065171000_1763618089-Kamar_hotel_tempat_ditemukannya_jenazah_Dosen_Untag_Semarang.png)

