
Bola.net - - Ruddy Widodo bicara rencana berburu pemain anyar jelang bursa transfer musim 2018. General Manager Arema FC menyebut saat ini perburuan pemain belum menjadi prioritas bagi klub berlogo singa mengepal tersebut.
"Saat ini, prioritas kami adalah menyelesaikan empat pertandingan sisa pada putaran pertama," ujar Ruddy Widodo, Rabu .
"Kami akan fokus ke situ dulu sebelum memikirkan untuk mencari pemain baru. Suka tidak suka, kami harus memanfaatkan pemain yang ada saat ini," sambungnya.
Menurut Ruddy, kendati masih menunggu sampai putaran pertama usai, Arema sudah berproses mencari tambahan amunisi.Salah satunya, sambung pria berusia 46 tahun tersebut, adalah mencari sosok pengganti Balsa Bozovic yang sudah dipastikan dilepas.
"Kami akan berembuk dengan tim pelatih pada Kamis (21/05) besok," tuturnya.(den/asa)
Bisa Jadi Tak Ada Pencoretan

Tak hanya proses pencarian pemain yang ditunda. Ruddy menyebut, proses pencoretan pemain pun bisa jadi juga akan ditunda sampai putaran pertama kompetisi usai.
"Kalau pada empat pertandingan ke depan pemain-pemain tersebut main bagus dan menang terus, pelatih tentu akan mempertimbangkan lagi. Namun, ini semua kami serahkan pada tim pelatih," ucapnya.
Simak Video Menarik Berikut Ini

Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 13 Januari 2026 19:31Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
-
Bola Indonesia 13 Januari 2026 14:55Marcos Santos Puji Kerja Keras Arema FC Usai Menang atas Persik Kediri
-
Bola Indonesia 10 Januari 2026 17:53
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 14 Januari 2026 08:27 -
Liga Spanyol 14 Januari 2026 08:26 -
Liga Inggris 14 Januari 2026 08:25 -
Liga Eropa Lain 14 Januari 2026 08:19 -
Liga Inggris 14 Januari 2026 08:09 -
Liga Spanyol 14 Januari 2026 07:58
MOST VIEWED
- Tempat Menonton Persib vs Persija Sore Ini di Indosiar dan Vidio - BRI Super League
- Jadwal Siaran Langsung Persib vs Persija di BRI Super League di Indosiar dan Vidio, Jumat 11 Januari 2026
- Thom Haye Dapat Ancaman Pembunuhan Setelah Bawa Persib Menang 1-0 atas Persija: Saya Minta Berhenti
- Hasil Persib vs Persija: Gol Beckham Putra, Kartu Merah, dan Kemenangan untuk Maung Bandung
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5472158/original/026978300_1768341508-20260113_211746_Gallery.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5472161/original/070184500_1768342512-antoine-semenyo-manchester-city-merayakan-gol-pembuka-piala-liga-inggris-newcastle.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5472150/original/099617100_1768321244-Prabowo_Taruna.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5257151/original/011958600_1750305167-000_62WP4E3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5472139/original/059675600_1768318088-WhatsApp_Image_2026-01-13_at_21.37.21__1_.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5472129/original/080701400_1768316309-WhatsApp_Image_2026-01-13_at_21.37.21.jpeg)

