
Bola.net - - Manajemen Arema FC membeber proses pengajuan ITC bagi gelandang anyar mereka, Balsa Bozovic. Mereka mengaku bahwa saat ini proses pengajuan tersebut sudah berada di tangan PSSI.
"Kamis malam sudah kami urus. Tinggal request dari PSSI," ujar Media Officer Arema FC, Sudarmaji.
"InysaAllah, Jumat (09/03) ini atau Sabtu (10/03) besok, mungkin sudah akan disahkan," sambungnya.
Menurut Sudarmaji, manajemen Arema optimistis Balsa bakal segera disahkan. Pasalnya, pria berusia 42 tahun tersebut menilai dokumen-dokumen pemain asal Montenegro ini tak satu pun yang bermasalah.
"Dokumennya bisa dibilang sangat lengkap. Jadi,saat ini, kami tinggal menanti pengesahan," tuturnya.
Sebelumnya, Arema telah resmi meminang Balsa Bozovic sebagai kepingan puzzle terakhir pemain asing mereka pada kompetisi musim 2018. Pemain berusia 30 tahun ini resmi menandatangani kontrak pada Rabu (07/03) pagi.
Balsa menjadi satu-satunya pemain Arema FC yang membutuhkan ITC pada musim ini.Pasalnya, tiga pemain Arema lainnya, Arthur Cunha da Rocha, Ahmet Atayev, dan Thiago Furtuoso musim lalu bermain di Indonesia.
"Karenanya, tiga pemain ini tidak memerlukan ITC," tandas Sudarmaji.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 14 Januari 2026 21:22BRI Super League: Brasil Dominasi Daftar Pencetak Gol Putaran Pertama
-
Tim Nasional 14 Januari 2026 17:04Era Baru Timnas Indonesia: John Herdman Tekankan Peran Liga Lokal
LATEST UPDATE
-
Bola Dunia Lainnya 15 Januari 2026 03:46 -
Liga Italia 15 Januari 2026 03:37 -
Liga Inggris 15 Januari 2026 03:22 -
Liga Spanyol 15 Januari 2026 03:00 -
Liga Spanyol 15 Januari 2026 02:52 -
Liga Italia 15 Januari 2026 02:45
MOST VIEWED
- Thom Haye Dapat Ancaman Pembunuhan Setelah Bawa Persib Menang 1-0 atas Persija: Saya Minta Berhenti
- Beckham Putra soal Bruno Tubarao Dikartu Merah Usai Injak Kakinya: Alhamdulillah Mereka Selalu Terpancing Ketengilan Saya
- Pelatih Persija Jawab Rumor Kedatangan Fajar Fathur Rahman Usai Kalah dari Persib
- Rencana Besar John Herdman: 3 Minggu Lagi Staf Pelatih Timnas Indonesia Rampung, Prioritaskan Talenta Lokal
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5472739/original/026212300_1768374765-1000024504.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5429429/original/044154400_1764586227-Girona_vs_Real_Madrid-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5472363/original/002096500_1768363792-Manchester_City_vs_Newcastle-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5407477/original/094689100_1762742879-AP25313610093431.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5466895/original/096534600_1767857559-BGN_Jakut.jpeg)

