
Bola.net - - Pelatih Persebaya Surabaya, Djadjang Nurdjaman sudah mendapat kabar terkait kondisi terkini Osvaldo Ardiles Haay. Menurut Djanur –sapaannya- Osvaldo memang mengalami luka di tangan.
Namun kata mantan arsitek Persib Bandung tersebut, dia belum bisa memutuskan apakah mantan pemain Persipura Jayapura tersebut bisa diturunkan ketika menghadapi Madura United.
”Katanya di tangan, tapi saya pikir kalau tangan mudah-mudahan kalau dia dibalut dengan bagus juga bisa turun,” kata Djanur, Jumat (14/05).
”Kita lihat besok di timnas diturunkan atau tidak,” juru taktik asal Majalengka tersebut menambahkan.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Optimistis
Namun, jika melihat luka yang dialami oleh pemain terbaik Liga 1 2018 tersebut, Djanur optimistis Osvaldo Haay bisa diturunkan melawan Madura United. Tentunya itu merupakan harapan tim pelatih.
”Kalau menurut saya tanggal 19 (Juni), luka di tangan saya pikir bisa, saya berharap bisa,” tegas pelatih 60 tahun tersebut.
Sebelumnya, Osvaldo Haay dikabarkan mengalami luka ketika bergabung dalam pemusatan latihan timnas Indonesia. Bahkan, Osvaldo mendapat tujuh jahitan dan tangannya diperban.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 17:08Madura United Catat Progres Positif di Paruh Musim BRI Super League
-
Bola Indonesia 13 Januari 2026 17:26Madura United Fokus Benahi Tim jelang Putaran Kedua BRI Super League 2025/26
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)

