
Bola.net - Hanya beberapa jam lagi, laga leg ledua babak final Piala Presiden 2019 yang disiarkan oleh Indosiar akan segera berlangsung. Kali ini, giliran Arema FC yang kebagian jatah menjamu Persebaya Surabaya pada Jumat (12/4) di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Jawa Timur.
Hajatan final Piala Presiden edisi keempat ini mengungang sejumlah pelakon sepak bola Indonesia untuk memberikan prediksinya. Salah satunya adalah pelatih Timnas Indonesia U-23, Indra Sjafri.
Indra melihat, Arema FC lebih diunggulkan. Sebab, tim berjuluk Singo Edan itu akan bertanding di hadapan publik sendiri.
"Siapapun yang menang, ini adalah final yang menarik. Apalagi di leg pertama, kedua tim bermain imbang 2-2," ujar Indra, saat dihubungi Bola.net, Jumat (12/4).
"Pertandingan nanti malam adalah final yang sesungguhnya. Siapa yang akan menang, itu yang juara," katanya menambahkan.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters!
Arema Diuntungkan
Indra memperkirakan, Arema FC punya keunggulan 10 persen untuk menjadi juara Piala Presiden musim ini dibanding Persebaya. Untuk prediksi skor, pelatih asal Sumatera Barat ini punya tiga pilihan.
"Arema FC malam ini lebih beruntung dengan status tuan rumah. Tentu, dapat dukungan dari suportet mereka," tuturnya.
"Arema FC 55 persen, Persebaya 45 persen. Untuk prediksi skor, antara 1-0, 2-1, atau 3-2," imbuh Indra.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 16 Januari 2026 21:44BRI Super League 2025/2026: Arema FC dan Ian Puleio Resmi Berpisah
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 21:03Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 18:59BRI Super League: Dilepas Arema FC, Yann Motta Percaya Rencana Tuhan
-
Bola Indonesia 15 Januari 2026 18:54BRI Super League: Pemain Asing Baru Arema FC Adalah Teman Lama Vinicius Junior
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 17 Januari 2026 03:43 -
Liga Spanyol 17 Januari 2026 03:36 -
Liga Spanyol 17 Januari 2026 02:58 -
Liga Italia 17 Januari 2026 02:45 -
Liga Inggris 17 Januari 2026 02:34 -
Bundesliga 17 Januari 2026 00:30
MOST VIEWED
- Rumor Bursa Transfer Paruh Musim BRI Super League Persija: Kapan Fajar Fathur Rahman Diumumkan? Nama Kiper Brasil Mengemuka
- Rencana Besar John Herdman: 3 Minggu Lagi Staf Pelatih Timnas Indonesia Rampung, Prioritaskan Talenta Lokal
- Cerminan Ambisi Persib untuk Jaga Standar Tinggi hingga Akhir Musim BRI Super League
- Tekad Persija Jakarta Jadi Tim Lebih Kuat di Putaran Kedua BRI Super League 2025/26
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5473406/original/018329500_1768441757-Real_Madrid_vs_Albacete_debut_Arbeloa-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5475371/original/033901300_1768585843-IMG_2590.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474672/original/039878600_1768528837-WhatsApp_Image_2026-01-16_at_08.49.17.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2982506/original/051530500_1575123274-BORGOL-Ridlo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5357651/original/076578000_1758536150-616b3847-bf9b-4f66-9950-991a1c466855.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5475249/original/075022200_1768559374-Jenazah_warga_Pati_dibawa_menggunakan_perahu_menuju_pemakaman.png)
