
Bola.net - Persis Solo menjamu Persik Kediri pada pekan ke-25 BRI Liga 1 2023/2024, Sabtu (24/2/2024). Pertandingan Persik vs Persis di Stadion Manahan ini berakhir dengan skor 2-1.
Gol pembuka Persis melalui Althaf Indie menit 8 sempat dibalas Persik lewat gol Flavio Silva menit 24, tapi tuan rumah bisa memimpin 2-1 hingga jeda berkat gol Moussa Sidibe menit 42. Tak ada tambahan gol di babak kedua, Persis pun sukses mengamankan tiga poin.
Sebelumnya, Persis menang 3-2 menjamu Madura United, lalu imbang 2-2 saat main tandang lawan Persib Bandung. Sekarang, mereka menjinakkan Persik.
Sementara itu, catatan enam laga tak terkalahkan Persik harus terhenti. Setelah menang 4-0 vs Madura United, 1-0 vs Arema, seri 0-0 vs Dewa United, menang 2-0 vs Persib, seri 1-1 vs PSM, dan menang 1-0 vs Bali United, kini mereka takluk di tangan Persis.
Persis sekarang memiliki 32 poin (M8 S8 K9) di peringkat 12. Persik berada di posisi enam dengan 37 poin (M10 S7 K8).
Berikutnya, Persis akan main tandang lawan Bali United, sedangkan Persik akan menjamu Barito Putera.
Starting XI Persis vs Persik

Persis Solo (4-3-3): G Pandeynuwu; A Faathier, R Miziar, A Budiyono, G Kwan; M Sidibe, A Messidoro, A Poerba; S Yamamoto, Roni, A Indie.
Pelatih: Milomir Seslija.
Persik Kediri (4-2-3-1): D Yusron; Y Meilana, Anderson, S Lyngbo, B Otto; R Chand, A Agung; J Sroyer, Renan Silva, Ze Valente; Flavio Silva.
Pelatih: Marelo Rospide.
Klasemen BRI Liga 1

Sebagai informasi, Bolaneters bisa mengikuti update terbaru seputar BRI Liga 1 2023-2024, termasuk jadwal lengkap BRI Liga 1 dan juga klasemen terbaru Liga 1 hari ini hanya di Bola.net.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 31 Januari 2026 21:10Hasil Madura United vs PSBS Biak: Dominasi Tuan Rumah Tak Berbuah Gol
-
Bola Indonesia 31 Januari 2026 17:12Link Live Streaming Madura United vs PSBS di BRI Super League
-
Liga Inggris 31 Januari 2026 14:58Link Streaming BRI Super League: Persis Solo vs Persib Bandung, Tayang di Vidio
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 31 Januari 2026 22:45 -
Liga Italia 31 Januari 2026 22:35 -
Liga Inggris 31 Januari 2026 22:32 -
Liga Inggris 31 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 31 Januari 2026 22:27 -
Liga Inggris 31 Januari 2026 21:45
MOST VIEWED
- Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
- Sungguh Mengenaskan! Sriwijaya FC Kalah 0-15 dari Adhyaksa FC dan Terancam Turun Kasta ke Liga 3
- Nonton Live Streaming Persita vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
- 3 Pemain Asing BRI Super League Masuk Radar Naturalisasi, Siapa Paling Siap Bela Timnas Indonesia?
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan...
- 5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489490/original/044862500_1769873842-1000154253.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5061650/original/054362000_1734882814-000_36RA2QV.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489426/original/090773100_1769860369-1000964367.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489449/original/096714200_1769867961-Screenshot_20260131_195344_Gallery.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5362016/original/093175500_1758807755-taufani.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5349486/original/011861900_1757923354-1001473232.jpg)

