
Bola.net - - Mantan kapten Timnas Indonesia, Ferryl Raymond Hattu memuji keputusan Edy Rahmayadi mundur dari kursi Ketua Umum PSSI. Seperti diketahui, Edy menyampaikan pengunduran dirinya dalam Kongres PSSI di Bali, Minggu pagi (20/1).
Menurut Ferryl, Edy membuat langkah yang tepat untuk memberikan kesempatan kepada orang lain yang memiliki banyak waktu mengurusi sepak bola Indonesia. Ferryl menyebut menjadi pengurus PSSI, apalagi di posisi pucuk pimpinan, membutuhkan konsentrasi penuh.
“Ini keputusan yang tepat dan gentleman. Seperti yang saya bilang sebelumnya, Pak Edy lebih baik legawa. Menjadi Ketua Umum PSSI itu tidak bisa sambil menjalankan tugas yang lain. Pak Edy lebih baik konsentrasi sebagai Gubernur dan memimpin masyarakat Sumut,” kata mantan kapten Timnas Indonesia pada SEA Games 1991 tersebut.
Feryl mengatakan Edy akan bersikap tidak bijak bila mempertahankan posisinya di tengah kondisi sepak bola Indonesia seperti saat ini.
“Saya pernah sampaikan pada Pak Edy ketika ada pertemuan antara PSSI dengan mantan kapten timnas dari beberapa generasi. Saat itu saya bilang, Pak Edy bisa apa kalau sudah tidak jadi Pangkostrad, karena mengurusi PSSI itu tidak mudah dan harus bisa mencarikan dana yang sangat besar,” ujar eks pemain Persebaya dan Petrokimia Putra ini.
Ferryl sudah memprediksi kekuatan Edy Rahmayadi di mata pengurus lain dan pelaku sepak bola akan melemah bila sudah pensiun dari jabatannya sebagai Pangkostrad.
Video Menarik
Berita video statistik laga Huddersfield vs Manchester City pada pekan ke-23 Premier League 2018-2019.
Sumber: Bola.com
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 00:45 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 00:45 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 00:45 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480071/original/031994800_1769018823-reaksi-perry-warjiyo-soal-thomas-keponakan-prabowo-calon-deputi-gubernur-bi-0393cf.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480070/original/045778700_1769018754-20260121-news-flash-c2dc0f.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480059/original/087062900_1769014044-IMG_5539.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)
