
Bola.net - - Pelatih Bhayangkara FC, Simon McMenemy mengeluhkan belum jelasnya jadwal kick off Liga 1 musim 2018, sebab kondisi itu membuat dirinya bingung dalam menyusun program persiapan tim baik latihan maupun uji coba.
Bahkan pelatih asal Inggris ini masih belum tahu program apa saja yang akan diagendakan dalam mengisi kekosongan kompetisi. Sehingga tugasnya sebagai pelatih dirasa semakin berat dengan ketidakpastian jadwal liga.
"Saya tidak tahu (program) ke depannya karena jadwal Liga juga tidak pasti, kalau teman-teman sudah tahu jadwal yang pasti keluar, kasih tahu biar saya bisa bikin program," ungkap Simon.
"Jadi ini yang bikin pekerjaan saya lebih susah lagi, saya harus menyiapkan tim tapi untuk kapan tidak tahu, dan dari PSSI dan Liga juga tidak memberi kepastian," tegasnya.
Menurut pelatih yang pernah berkarier di Vietnam ini, dirinya yang akan menjadi kambing hitam jika penampilan tim tidak maksimal di kompetisi. Padahal tidak ada kepastian jadwal merupakan kesalahan dari operator kompetisi.
"Kalaupun ketika liga mulai, performa pemain mulai capek dan drop, salahnya siapa, pasti bukan salahnya Liga tapi salah buat pelatih. Ini bukan hanya untuk saya tapi juga untuk pelatih yang lain," tegasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:11 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 16:51 -
Bolatainment 20 Januari 2026 16:50 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478486/original/020318500_1768903480-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_16.53.09.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478382/original/073050900_1768899671-000_1BH95K.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478423/original/1377-Wakil_Menteri_Kelautan_dan_Perikanan_Laksamana_TNI__Purn__Didit_Herdiawan_menemui_keluarga_tiga_pegawai_Kementerian_Kelautan_dan_Perikanan__KKP__yang_menjadi_korban_kecelakaan_pesawat_IAT_ATR.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476057/original/059970900_1768709189-dro.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477121/original/013686100_1768809456-IMG-20260119-WA0001.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478387/original/060178300_1768900220-23d841c0-73a5-491c-b90d-a2c68d4c7d5d.jpeg)
