
Mitra Kukar yang dilatih oleh Subangkit menutup pertandingan babak pertama dengan keunggulan satu gol yang diciptakan oleh Alan Leandro pada menit ke-37. Gol ini terjadi karena kesalahan Kurnia Meiga dalam menangkap bola crossing dari sisi sayap.
Tertinggal satu gol membuat Arema keluar menyerang pada babak kedua. Pelatih Milomir Seslija lansung memasukkan Sunarto untuk menambah daya gedor pada awal babak. Sementara Febri Hamzah menyusul dimasukkan pada menit ke-69.
Masuknya dua pemain ini berbuah manis. Febri Hamzah memberikan assists yang disambut dengan sundulan oleh Hamka Hamzah pada menit ke-71. Gol ini sempat diprotes pemain Mitra Kukar karena menilai Hamka dalam posisi offside.
Mitra Kukar kembali unggul pada menit ke-75. Memanfaatkan situasi bola mati, Arthur Rocha mampu memenangkan duel udara dengan para pemain belakang dan mengarahkan bola ke sudut yang tidak mampu dijangkau oleh Kurnia Meiga. Skor 2-1 bertahan hingga pertandingan berakhir.
Susunan Pemain:
Mitra Kukar: Shahar; Arthur, Orah, Saepuloh, Gamal; Bayu (c), Rodrigo, Septian, Alan, Bayauw, Marlon.
Arema Cronus: Meiga; Beny, Hamka (c), Goran, Farizi; FAS, Hendro, Maitimo; Lopicic, Giron, Vizcarra.
[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:29Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:27Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:17Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
LATEST UPDATE
-
Lain Lain 21 Januari 2026 11:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479236/original/068802400_1768971895-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_11.50.44.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479211/original/030628600_1768971055-inggris-dukung-rencana-prabowo-membangun-1-a52a3a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479210/original/048749100_1768970947-135047.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3276071/original/013936200_1603437779-word-stop-with-child-s-hand-dark-wall.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4081368/original/035536900_1657165361-Gaya_David_Beckham_saat_Nonton_Tenis_Wimbledon_2022-AP-1.jpg)

