
Bola.net - - Penjaga gawang Pusamania Borneo FC, Muhammad Ridho Djazulie memberi isyarat untuk tetap membela Pesut Etam pada kompetisi musim depan. Pemain kelahiran Pekalongan tersebut mengaku masih betah berada di Kota Samarinda.
Apalagi mantan pemain PS Bangka tersebut masih terikat kontrak dengan Borneo FC hingga akhir 2019 mendatang. Dan, kata hatinya juga mendorong untuk tetap membela klub yang bermarkas di Stadion Segiri, Samarinda itu.
"Hati saya mengatakan saya tetap di Borneo, apalagi masih ada kontrak dua tahun lagi," ungkap Ridho kepada Bola.net, Senin .
Namun ia tak menampik banyaknya godaan yang datang dari klub lain dan merayunya untuk meninggalkan Borneo FC. Maklum, rekor mentereng yang ia torehkan di pentas Liga 1 membuat banyak klub tertarik meminangnya.
Tapi penjaga gawang 26 tahun tersebut tetap kukuh dengan pendiriannya untuk tetap bertahan Borneo FC. Sebab, suasana kekeluargaan terjalin dengan baik dan semua elemen tim mendukung dirinya untuk berkembang.
"Yang membuat saya nyaman di sini adalah masyarakat santun kepada saya, baik kepada saya, manajemen juga baik sama saya," pungkasnya. (top/asa)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 12 Januari 2026 12:41Prediksi BRI Super League: Persijap vs Dewa United 12 Januari 2026
-
Bola Indonesia 12 Januari 2026 11:35Prediksi BRI Super League: PSBS Biak vs Bhayangkara FC 12 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Otomotif 13 Januari 2026 11:20 -
Liga Inggris 13 Januari 2026 11:18 -
Liga Inggris 13 Januari 2026 11:13 -
Tim Nasional 13 Januari 2026 11:12 -
Liga Inggris 13 Januari 2026 11:04 -
Liga Spanyol 13 Januari 2026 11:02
MOST VIEWED
- Tempat Menonton Persib vs Persija Sore Ini di Indosiar dan Vidio - BRI Super League
- Jadwal Siaran Langsung Persib vs Persija di BRI Super League di Indosiar dan Vidio, Jumat 11 Januari 2026
- Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
- Thom Haye Dapat Ancaman Pembunuhan Setelah Bawa Persib Menang 1-0 atas Persija: Saya Minta Berhenti
HIGHLIGHT
- Daftar 5 Wasit Terbaik Dunia 2025: Michael Oliver ...
- 3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
- 7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho...
- 6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano R...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469170/original/012436400_1768087101-kpk_pajak.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5459559/original/074639600_1767164765-Unima.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5470787/original/078578100_1768226283-313c78ff-c050-4dfa-8243-7a0f55948d46.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5471032/original/086257600_1768275093-Wanita_disabilitas_di_NTT_mengalami_pembengkakan_aneh_di_pipi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5456712/original/049195100_1766922993-bandung_zoo.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3287583/original/053440900_1604549506-5_November_2020-1.jpg)

