
Bola.net - - Para penggawa Arema FC tak bisa bersantai sepenuhnya kala menghabiskan libur lebaran. Dendi Santoso dan kawan-kawan akan mendapat pekerjaan rumah dari Pelatih Fisik Arema FC, Dusan Momcilovic.
Dusan meminta para pemain Arema untuk menjaga kondisi mereka tetap prima ketika Gojek Liga 1 bersama Bukalapak kembali dimulai.
"Tentu akan ada pekerjaan rumah bagi para pemain sepanjang liburan. Pada sesi latihan terakhir, Sabtu besok, saya akan memberi tahu para pemain mengenai apa yang harus mereka lakukan selama liburan," ujar Dusan.
Menurut pria yang karib disapa Dule tersebut, para penggawa Arema FC tak harus melakukan latihan keras. Yang penting, sambung pria yang pernah menjadi pelatih fisik Timnas Tanzania tersebut, para pemain tersebut harus tetap aktif selama liburan.
"Mereka harus tetap aktif. Mereka bisa bermain tenis, berenang, basket, atau olahraga lainnya," tuturnya.(den/asa)
Arema Libur 10 Hari

Dule enggan mengomentari makanan apa yang boleh dan apa yang harus dihindari para penggawa Arema FC pada libur lebaran ini. Menurut pelatih asal Serbia tersebut, sulit untuk melarang-larang pemain dalam mengonsumsi makanan dan minuman selama libur lebaran ini.
"Ini sudah jadi budaya di Indonesia. Saya tak mau banyak berbicara lagi tentang ini," tutupnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 4 September 2018 01:21 -
Bola Indonesia 7 Agustus 2018 19:12 -
Bola Indonesia 7 Agustus 2018 14:09 -
Bola Indonesia 29 Juni 2018 16:33
LATEST UPDATE
-
Asia 2 Januari 2026 07:04 -
Liga Spanyol 2 Januari 2026 07:01 -
Liga Inggris 2 Januari 2026 06:45 -
Liga Inggris 2 Januari 2026 06:40 -
Liga Inggris 2 Januari 2026 06:10 -
Liga Spanyol 2 Januari 2026 06:08
MOST VIEWED
- Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
- BRI Super League: Eliano Reijnders Memukau Sebagai Gelandang Bertahan Persib Bandung
- Rekor 4 Laga Terakhir Persib vs Klub Thailand Jelang Duel Ratchaburi di 16 Besar AFC Champions League Two
- Pengamat Analisis Peluang Persib Melawan Ratchaburi di 16 Besar ACL 2, Maung Bandung Punya Kans Besar Lolos ke Perempat Final
HIGHLIGHT
- 3 Pemain Terbaik Dunia Versi Luka Modric: Lamine Y...
- 5 Pemain yang Bisa Dibidik Liverpool di Januari Ji...
- Salah hingga Drogba, 7 Pemain Terhebat yang Tak Pe...
- 4 Pelatih yang Bisa Diboyong Chelsea jika Enzo Mar...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/1817915/original/035499500_1514865744-20180102-IHSG-FF1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5460775/original/054210500_1767305094-sunderland-vs-man-city-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5460757/original/069247200_1767283057-20260101_212644_YouTube.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5441634/original/034864300_1765513701-1000646600.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5460750/original/026876000_1767281764-wanita-peluk-wowo-ad32f5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5460749/original/016468500_1767281493-sequence-08-d604e1.jpg)

