
Bola.net - Persija Jakarta akan kehilangan bek andalannya, Marco Motta pada leg kedua semifinal Piala Menpora 2021. Menyusul kartu merah yang didapat pada leg pertama, Kamis (15/04/2021) malam.
Marco Motta diganjar kartu merah karena menerima dua kartu kuning melawan PSM Makassar. Dia dipaksa meninggalkan lapangan lebih cepat pada menit 83'.
Namun, absennya Marco Motta pada leg kedua tidak dianggap sebuah keuntungan oleh pelatih PSM, Syamsuddin Batola. Kata dia, Persija punya banyak pengganti yang sepadan.
"Karena materi Persija yang di bangku cadangan dengan yang main boleh dikata perbedaannya enggak jauh," katanya dalam jumpa pers virtual usai laga.
Artinya, absennya Marco Motta dinilai tak sedikitpun berpengaruh pada kekuatan Persija Jakarta. Karena tim Ibu Kota tersebut adalah salah satu tim bertabur bintang.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Banyak Alternatif
Bahkan, kata Syamsuddin, pada laga kontra Barito Putera, Persija memainkan Rohit Chand sebagai stopper. Padahal, biasanya dia berperan sebagai gelandang bertahan.
Itu menunjukkan bahwa Persija selalu punya banyak pilihan karena pemain-pemainnya berkualitas. Termasuk bisa berperan di beberapa posisi berbeda.
"Jadi banyak alternatif mereka, karena pemain-pemainnya punya pengalaman," Syamsuddin menambahkan.
Adapun, leg kedua semifinal Piala Menpora 2021 antara PSM kontra Persija akan digelar Senin (19/04/2021) mendatang. Laga akan berlangsung di Stadion Manahan, Solo.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 19 Januari 2026 17:14Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 19 Januari 2026 19:39 -
Liga Champions 19 Januari 2026 19:30 -
Liga Spanyol 19 Januari 2026 19:11 -
Tim Nasional 19 Januari 2026 19:00 -
Liga Spanyol 19 Januari 2026 18:53 -
Otomotif 19 Januari 2026 18:45
MOST VIEWED
- Rezaldi dan Hamra Hehanussa Beri Kesan dan Impresi Positif ke Persib Usai Dipinjamkan ke Persik di BRI Super League 2025/26: Suatu Kebanggaan
- Kabar Duka, Asisten Pelatih Arema FC Kuncoro Tutup Usia
- BRI Super League 2025/2026: Arema FC dan Ian Puleio Resmi Berpisah
- Persib Bandung Dekati Layvin Kurzawa, Eks Bek PSG Siap Ramaikan BRI Super League
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5382314/original/023006700_1760577182-WhatsApp_Image_2025-10-15_at_23.02.34.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4969894/original/027214300_1729001411-20241015-Calon_Wamen-ANG_27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477429/original/052876000_1768821127-Polisi_di_Sukabumi_jadikan_ojol_sebagai_mitra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5472850/original/077010600_1768378156-Menteri_Keuangan_Purbaya_Yudhi_Sadewa-14_Januari_2026-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476772/original/075708900_1768798174-8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4016804/original/046265400_1652067919-KPK_4.jpeg)

