
Bola.net - Mantan asisten pelatih Persebaya Surabaya, Esteban Horacio Busto melalui kuasa hukumnya, Nicolas Johan Kilikili berencana melakukan somasi kepada manajemen Persebaya Surabaya.
Rencana tersebut berangkat dari pemutusan hubungan kerja yang diduga dilakukan secara sepihak oleh manajemen Persebaya Surabaya kepada pelatih asal Argentina tersebut.
Esteban melalui kuasa hukumnya juga menuntut hak-hak yang katanya belum diberikan oleh manajemen Persebaya. Seiring dengan pemecatan dirinya bersama dengan Angel Alfredo beberapa waktu lalu.
Dikonfimasi terkait rencana somasi yang akan dilayangkan oleh pihak Esteban Busto. Manajer Persebaya, Chandra Wahyudi mengaku tidak tahu-menahu perkara tersebut.
Bahkan ada atau tidaknya surat somasi yang rencananya dilayangkan oleh kuasa hukum Esteban Busto, beberapa kali manajer asal Bojonegoro tersebut memberikan jawaban yang sama dengan pertanyaan lainnya.
"Nggak tahu saya," kata Chandra Wahyudi ketika dihubungi Bola.net.
Pria yang pernah menjabat sebagai Direktur Pesebaya ini justru meminta agar tuduhan-tuduhan yang dibeberkan oleh pihak Esteban Busto ditanyakan kepada yang bersangkutan dan kuasa hukumnya.
"Tanyakan dia aja, saya tidak tahu rencana itu," tegas Chandra.
Video Menarik
Video time out tentang Barcelona dikabarkan akan melepas Ousmane Dembele dan 4 pesepakbola terkuat di Eropa.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5080102/original/008701700_1736158590-20250106-Dapur_MBG-MER_2.jpg)

