
"Kehilangan Ahn Byung Keon memang menjadi sesuatu yang tidak baik untuk tim. Mengingat kami sudah kehilangan beberapa pemain lain sebelumnya. Namun, saya rasa Bali United tetaplah kuat tanpa saya dan Ahn," ujar Kiko, yang juga harus absen pada laga ini.
"Tentu, semua orang masih ingat sebelum saya bergabung, Bali United adalah tim yang diperkuat 100% pemain lokal dan tim ini tetap solid," sambungnya.
Sebelumnya, sejumlah pemain Bali United harus absen pada laga kontra Barito Putera, Minggu (11/07) mereka. Bahkan, dalam lawatan kali ini, mereka hanya bisa memainkan satu pemain asing, Nemanja Vidakovic.
Dua pemain asing Bali United, Ahn Byung Keon dan Lucas Patinho, harus absen akibat cedera. Sementara, Kiko tidak bisa tampil akibat hukuman akumulasi kartu kuning.
Sementara itu, alih-alih merutuki kondisi timnya, Kiko menilai badai cedera ini membawa hikmah. Menurut pemain asal Spanyol tersebut, absennya beberapa pemain lantaran cedera akan memberikan kesempatan bagi pemain lainnya yang jarang mendapat kesempatan bermain.
"Pastinya ada sisi positif dengan absennya beberapa pemain yang biasa mengisi skuad inti. Pemain yang selama ini jarang mendapat kesempatan turun akan mendapatkan momentum untuk unjuk kebolehan di hadapan tim pelatih," tuturnya.
"Semoga mereka mampu menampilkan yang terbaik karena hal tersebut akan bagus untuk tim," ia menandaskan. [initial] (den/asa)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 9 Januari 2026 07:44PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
-
Bola Indonesia 8 Januari 2026 18:57Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:41 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:24 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:16 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:14
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479054/original/023192900_1768966411-1000752976.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476882/original/013946900_1768801694-122428.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478006/original/000390800_1768887810-pati2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)

