
Bek 25 tahun tersebut gabung dengan AS Roma dari Olympiakos dua musim lalu. Manolas kemudian menjadi perhatian sejumlah klub dan dipercaya bisa didapatkan dengan harga 38 juta pounds.
Man City mengidamkan Manolas karena Josep Guardiola ingin memperbaiki lini pertahanannya menyambut liga Inggris musim depan. Namun untuk mendapatkannya, City harus bertarung dengan dua rivalnya.
"Klub terbaik di Eropa menginginkannya. Bukan hanya Manchester City, tapi juga [Manchester] United dan Chelsea," ujar Ioannis Evangelopoulos agen Manolas seperti dilansir Daily Express.
Manolas masih punya kontrak di Roma hingga 2019. Untuk sementara ini, agen belum menjalin kontak dengan klub terkait kemungkinan transfer.
"Saya belum bicara dengan Roma sedikit pun," sambungnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 06:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 06:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:51
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:45
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:42
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...