
Bola.net - - Defender Chelsea, Marcos Alonso, meminta rekan-rekannya agar fokus mempersiapkan diri menghadapi semua pertandingan di sisa musim ini agar bisa bertahan di puncak klasemen.
Antonio Conte sempat kesulitan di masa-masa awalnya melatih Chelsea. Ia tak bisa membuat The Blues tampil konsisten.
Namun setelah kalah telak 3-0 dari Arsenal pada September lalu, Chelsea mampu tampil perkasa. Mereka sukses mencetak 37 gol, kebobolan cuma enam kali dan kalah sekali saja. Semua itu terjadi berkat penerapan skema 3-4-3.
Meski tampil apik dan jadi calon kuat juara Premier League musim ini, namun Alonso meminta rekan-rekannya agar tak terlena. Ia menyerukan pada mereka agar tetap fokus menatap semua laga sisa musim ini.
"Tim ini bermain sangat bagus dan kami harus tetap melangkah dan berpikir pertandingan demi pertandingan, tidak berpikir tentang pertandingan di masa lalu atau bagaimana kami tampil pekan lalu," tegasnya pada situs resmi The Blues.
"Setiap pekan kami menghadapi tantangan baru dan kami harus menghadapi mereka masing-masing dengan 100 fokus persen untuk bertahan di puncak klasemen," pungkas bek asal Italia ini.
Baca Juga:
- Pedro: Costa Penyerang Sempurna untuk Chelsea
- Fabregas Ungkap Kesedihannya di Chelsea
- Cahill Jenguk Mason di Rumah Sakit
- Cahill Dinilai Sukses Pimpin Chelsea Atasi Perlawanan Hull
- Henry Buka Suara Soal Selebrasi Costa
- Marcos Alonso Lempar Pujian Untuk Victor Moses
- Redknapp: Costa Seperti Luis Suarez
- Hoddle: Costa Takkan Tergoda Main di Tiongkok
- Conte: Trofi EPL Belum Jadi Milik Chelsea
- MU dan Chelsea Yakin Bisa Datangkan Bale
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 07:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:04Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:51 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:17
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478859/original/052143600_1768953494-PHOTO-2026-01-20-17-52-53.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478850/original/074948800_1768950343-IMG_5420.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5354436/original/075958900_1758252125-Geovany_Quenda.jpg)

