
Bola.net - - Diego Alves mengaku amat mewaspadai kekuatan trio penyerang Barcelona; Luis Suarez, Neymar, dan Lionel Messi, menjelang kunjungan Valencia ke Camp Nou di akhir pekan.
Los Che akan bertandang ke markas Barca dalam laga lanjutan La Liga yang akan berlangsung akhir pekan ini. Mereka tengah duduk di peringkat 13 klasemen sementara, namun masih membutuhkan tambahan poin untuk memastikan posisi mereka aman.
Sementara Barcelona akan membutuhkan kemenangan, setelah pekan lalu mereka kalah 1-2 dari Deportivo La Coruna dan menyerahkan posisi puncak klasemen pada Real Madrid.
Kiper Valencia, Alves, lantas memberikan komentarnya mengenai kemungkinan ancaman yang akan diberikan oleh trio MSN.
Trio MSN
"Saya kira mereka sudah menunjukkan pada kita semua apa yang mereka bisa. Mereka bertiga adalah predator yang begitu menakutkan. Ketiganya mencetak banya gol, membangun permainan dan juga menciptakan peluang. Kami harus berhati-hati ketika menghadapi mereka," tutur Alves menurut AS.
Alves kemudian ditanya apakah Barcelona belakangan ini kian sering menunjukkan ketergantungan mereka pada Messi.
"Saya kira tidak demikian. Messi adalah pemain yang selalu mengganggu keseimbangan lawan, pemain penting untuk Barca. Dia membuat pemain sekitarnya berada di level mereka sekarang. Messi juga dibantu oleh mereka yang ada di sekitarnya. Seluruh tim memainkan peran untuk membuat Barca menjadi tim yang kita kenal sekarang."
Baca Juga:
- Del Bosque dan Pirlo Jelaskan Mengapa Tim Inggris Kesulitan di Eropa
- Wenger Beberkan Target Arsenal di Sisa Musim Ini
- Herrera: Liga Europa Jadi Harapan MU ke Liga Champions
- Terinspirasi Barca, Kane Yakin Spurs Juara
- Mourinho Beri Marcos Rojo Pisang Karena Kelelahan
- Kompany Risau Pikirkan Masa Depannya di City
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:10Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
-
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:40 -
Otomotif 20 Januari 2026 10:39 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:30 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:30 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)

