
Sebelumnya, MU menang dengan skor 1-0 atas Watford pada pekan ke-28 Premier League (3/3). Hasil ini membuat mereka kini memiliki 47 poin dan berhak menempati posisi lima klasemen. Poin tersebut sama dengan milik Manchester City yang berada di peringkat ke-4.
Sebagai catatan, Man City masih belum memainkan satu pertandingan.
"Kami akan terus berjuang untuk meraih segalanya, termasuk untuk mendapatkan perebutan tempat ke empat. Kita harus terus mendapatkan kemenangan," ujar gelandang MU, Ander Herrera.
Sementara itu, terkait pertandingan lawan Watford, pemain asal Spanyol ini mengakui bahwa pada laga ini MU tidak bermain bagus. Hanya saja, ia menilai bahwa semangat juang para pemain yang menentukan segalanya.
"Kami menunjukkan semangat ingin terus menang dan berjuang hingga akhir. Jadi, ketika kami tidak bermain baik kami masih bisa menang," ujarnya.
Pada laga ini gol semata wayang MU dicetak oleh Juan Mata pada menit ke-83. [initial]
Baca Ini Juga:
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

