
Bola.net - - Antonio Conte memperingatkan para pemainnya di Chelsea bahwa mereka harus bersiap mengalami kesulitan luar biasa ketika menghadapi Arsenal dalam laga leg kedua semifinal Piala Liga di Emirates.
The Blues tidak punya rekor head to head yang bagus melawan tim London Utara, di mana mereka kalah tiga kali dan imbang tiga kali di tujuh pertemuan terakhir.
Chelsea juga hanya mampu bermain imbang 0-0 ketika menjamu Gunners di leg pertama beberapa pekan silam.
Ditanya mengenai apa yang menurutnya bakal terjadi di laga nanti, Conte mengatakan di Sportsmole: "Ketika anda bermain melawan Arsenal, anda harus siap-siap menderita ketika tidak menguasai bola. Mereka bakal memiliki banyak pemain di kotak penalti dan coba melakukan kombinasi."
Antonio Conte
"Oleh karena itu kami harus fokus. Kami harus kompak ketika menguasai bola karena situasi itu juga tidak kalah berbahaya. Musim lalu ada dua laga yang berbeda. Laga pertama kami kalah 0-3, di laga kedua kami menang 3-1."
"Musim ini, laga pertama di liga berakhir 0-0 dan 2-2 di laga kedua. Kami mengusung nilai yang sama. Besok akan menjadi laga yang berbeda, namun kami akan berusaha keras untuk masuk final."
Chelsea akan bermain tanpa Alvaro Morata dan Cesc Fabregas, yang mengalami cedera.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Januari 2026 03:21 -
Liga Champions 22 Januari 2026 03:03 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 03:00 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 03:00 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 03:00 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 00:45
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480071/original/031994800_1769018823-reaksi-perry-warjiyo-soal-thomas-keponakan-prabowo-calon-deputi-gubernur-bi-0393cf.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480070/original/045778700_1769018754-20260121-news-flash-c2dc0f.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480059/original/087062900_1769014044-IMG_5539.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)

