
Bola.net - - Mohamed Elneny belum lama ini seolah menyindir Alexis Sanchez usai Arsenal meraih kemenangan atas Chelsea di Piala Liga kemarin.
Tim asuhan Arsene Wenger sukses memastikan diri masuk final di Wembley dan akan menghadapi Manchester City bulan depan usai menang 2-1 atas juara bertahan Premier League di Emirates.
Elneny merupakan satu dari sekian banyak pemain Arsenal yang mengunggah foto perayaan kemenangan klub, namun sang gelandang sepertinya memanfaatkan kesempatan itu untuk menyindir mantan rekan setimnya.
Wenger sendiri sebelumnya sempat mengakui bahwa saga transfer Sanchez sempat mengganggu atmosfer ruang ganti timnya.
Now there are players fighting every minute for the logo and the fans 🙌🏽💪🏽 #WeAreTheArsenal
Wembley time 😍♥️♥️ pic.twitter.com/reiS70hMRd
— Mohamed ELNeny (@ElNennyM) January 25, 2018
Dan Elneny rupanya merasakan hal yang sama. Dengan menggunakan Twitter, sang pemain menulis: "Sekarang hanya ada pemain yang berjuang di tiap menit demi logo klub dan fans. #WeAreTheArsenal Wembley Time."
Arsenal sendiri kini akan bersiap menghadapi Swansea City di pertandingan mereka berikutnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:13 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:11 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:10 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:09 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
