
Bola.net - - Rencana Liverpool untuk merekrut Piotr Zielinski mendapat ancaman gangguan. Rival mereka, Arsenal dikabarkan akan membajak transfer bintang Napoli itu pada musim panas nanti.
Gelandang Timnas Polandia itu sudah menjadi target transfer Liverpool untuk waktu yang lama. Dua tahun lalu tim asal Merseyside itu nyaris mendatangaknnya namun gagal terjadi.
Pada musim panas nanti, Zielinski dikabarkan menjadi salah satu target transfer utama The Reds. Ia diproyeksikan menjadi pengganti Emre Can yang kabarnya akan hengkang dari Anfield.
Namun dilansir Corriere dello Mezzogiorno, rencana Liverpool itu tidak akan berjalan mulus. Pasalnya Arsenal akan mencoba untuk mengagalkan transfer pemain Napoli itu ke Merseyside.
Arsenal kabarnya sudah menyiapkan dana yang besar untuk sang pemain. Mereka siap menebusnya dengan nilai transfer 57 juta pounds.
Zielinski sejauh ini tampil apik bersama Napoli. Ia mencetak total 7 gol dan 3 assist bagi Il Partenopei di semua kompetisi.
Baca Juga:
- Bagi Wenger, Markas Lama Arsenal Tak Bisa Digantikan
- Wenger: Tottenham Mungkin Akan Jual Kane ke Arsenal
- Diuber Juventus, Bellerin Nyatakan Ingin Bertahan Di Arsenal
- Data dan Fakta Premier League: Huddersfield Town vs Arsenal
- Prediksi Huddersfield Town vs Arsenal 13 Mei 2018
- Walau Belum Pulih Namun Lukaku Diharap Bisa Tampil Lawan Chelsea
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 23:02
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:07
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:12
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:11
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 23:02
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:50
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:47
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:46
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...