
Bola.net - Salah satu klub peserta Premier League, Aston Villa resmi mendapatkan jasa pemain belakang asal Cordoba, Jose Angel Crespo.
Pemain 28 tahun ini memilih meninggalkan klub asal Andalusia tersebut setelah mereka musim lalu terdegradasi dari La Liga. Cordoba musim ini akan bermain di Segunda Division.
Menurut rilis yang dikeluarkan oleh Cordoba, Crespo akan menjalani tes medis bersama Aston Villa pada hari selasa (28/8), waktu setempat.
"Cordoba dan Aston Villa telah mencapai persetujuan untuk transfer Jose Angel Crespo dengan klub asal Inggris tersebut, " buka pernyataan resmi Cordoba di situs resmi klub.
"Sang pemain belakang, setelah terjadi kesepakatan diantara kedua klub, besok akan pergi ke Inggris untuk menjalani tes medis sebagai kelengkapan bergabung," lanjutnya.
Namun, dalam rilis tersebut tidak dijelaskan berapa uang yang harus dikeluarkan oleh The Villans untuk menebus pemain belakang yang juga pernah memperkuat Bologna tersebut. [initial]
(cor/asa)
Pemain 28 tahun ini memilih meninggalkan klub asal Andalusia tersebut setelah mereka musim lalu terdegradasi dari La Liga. Cordoba musim ini akan bermain di Segunda Division.
Menurut rilis yang dikeluarkan oleh Cordoba, Crespo akan menjalani tes medis bersama Aston Villa pada hari selasa (28/8), waktu setempat.
"Cordoba dan Aston Villa telah mencapai persetujuan untuk transfer Jose Angel Crespo dengan klub asal Inggris tersebut, " buka pernyataan resmi Cordoba di situs resmi klub.
"Sang pemain belakang, setelah terjadi kesepakatan diantara kedua klub, besok akan pergi ke Inggris untuk menjalani tes medis sebagai kelengkapan bergabung," lanjutnya.
Namun, dalam rilis tersebut tidak dijelaskan berapa uang yang harus dikeluarkan oleh The Villans untuk menebus pemain belakang yang juga pernah memperkuat Bologna tersebut. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

