
Bola.net - Atletico Madrid ingin mendatangkan pemain baru pada bursa transfer Januari ini. Salah satu prioritas mereka dalam waktu dekat ini adalah memboyong penyerang baru.
Pemain yang masuk dalam incaran Atletico adalah Alexandre Lacazette. Pemain Prancis itu sejatinya sudah dikaitkan dengan Atleti ketika ia bergabung dengan Arsenal pada 2017.
Lacazette memiliki kontrak di Arsenal sampai musim 2021/22 dan telah mencetak 42 gol dengan 20 assist dalam 107 penampilan. 32 gol itu terjadi di Premier League dengan 17 assist.
Reporter Italia Tancredi Palmeri mengatakan bahwa Atleti telah melakukan kontak dengan Arsenal. Atletico ingin mendatangkan Lacazette.
Arsenal has been contacted by Atletico for Lacazette, according to tomorrow Marca
— Tancredi Palmeri (@tancredipalmeri) January 13, 2020
Sementara Marca mengatakan kalau The Gunners menginginkan salah satu pemain Atletico sebagai gantinya. Kedua pemain bisa bertukar tempat pada bursa transfer Januari.
Ditukar Lemar
Pemain yang dimaksud adalah Thomas Lemar. Sang pemain sudah lama diminati oleh Arsenal tetapi transfer tersebut tidak pernah terwujud.
Lemar mendarat di Madrid setelah meraih kesuksesan di AS Monaco pada tahun 2018. Namun, karier pemain Prancis itu meredup di Wanda Metropolitano.
Pemain berusia 24 tahun itu bisa dibilang minim kontribusi. Ia belum mencetak gol atau assist dari 21 pertandingan musim ini.
Sumber: NBC Sports
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 14 Januari 2026 18:01 -
Olahraga Lain-Lain 14 Januari 2026 17:55 -
Bola Indonesia 14 Januari 2026 17:36 -
Tim Nasional 14 Januari 2026 17:31 -
Liga Inggris 14 Januari 2026 17:30 -
Liga Italia 14 Januari 2026 17:30
MOST VIEWED
- Ini Reaksi Ruang Ganti Manchester United Terkait Kabar Michael Carrick jadi Manajer Interim
- Kalahkan Solskjaer, Michael Carrick Bakal Jadi Pelatih Interim Baru MU?
- Terungkap! Inilah Akar Masalah Ruben Amorim vs Manchester United yang Berujung Pemecatan
- Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5470518/original/070590400_1768208649-000_92CU9EH.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383672/original/031564900_1760687624-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5125525/original/092964100_1738942136-WhatsApp_Image_2025-02-07_at_21.29.51.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4416072/original/009479300_1683259044-Thumbnail_Liputan6.com-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/826798/original/006051700_1426131169-1842092shutterstock-175158260780x390.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5473060/original/044540800_1768385548-Rekonstruksi_Anak_Bacok_Leher_Ayah_Nyaris_Putus_di_Lampung.jpg)

