
Bola.net - - Cesar Azpilicueta mengatakan bahwa Chelsea membutuhkan semua pemain yang mereka punya, jika ingin meraih kembali gelar juara Premier League di musim kompetisi kali ini.
The Blues baru saja menang 3-1 atas Manchester City di Etihad pekan lalu dan laga tersebut diwarnai oleh penampilan menawan dua pemain yang sebelumnya tak jadi langganan starter, Cesc Fabregas dan Willian.
Fabregas memberikan umpan yang berbuah gol penyeimbang oleh Diego Costa, sementara Willian ikut mencetak satu gol yang membuat timnya meraih tiga angka penuh di kandang lawan, setelah sebelumnya terus jadi pemain cadangan di bawah asuhan Conte.
"Kami tahu bahwa untuk memenangkan trofi, kami membutuhkan bantuan dari semua orang," tutur Azpilicueta menurut Evening Standard.
"Susunan tim kami tidak banyak berubah di beberapa pekan terakhir, namun semua pemain berlatih dengan baik. Ketika para pemain mendapatkan kesempatan, semuanya bermain dengan baik. Itu masif untuk tim."
"Pemain seperti Cesc dan semua orang yang tidak mendapat menit bermain di atas lapangan tahu bahwa meski mereka hanya bermain semenit, mungkin mereka bisa membuat perbedaan. Ini amat penting, karena pertandingan dimainkan selama 90 menit dan kami tidak bisa terus menurunkan tim yang sama tiap pekan."
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

