
Bola.net - - Analis sepak bola SFR Sport, Salim Baungally mengklaim bahwa pelatih Chelsea, Antonio Conte sudah kehilangan kepercayaan pada Tiemone Bakayoko.
Dia menyebut, sejak didatangkan dari AS Monaco, Bakayoko sebenarnya sempat tampil apik saat berduet dengan N'golo Kante di awal-awal musim Chelsea. Namun seiring waktu berjalan Bakayoko seakan mulai kehilangan sentuhannya dan harus rela posisinya digeser.
"Di awal musim, saat Drinkwater masih cedera, kita semua melihat pasangan Kante-Bakayoko yang tampil sangat sempurna," ujar Salim dikutip dari tribalfootball.
"Tetapi justru Bakayoko yang kerepotan. Soliditas Kante juga tidak cukup. Itulah penyebab Drinkwater dan Fabregas dimainkan dalam peran ini. Hal yang gagal ditunjukkan Bakayoko."
Karenanya, Salim menyebut satu-satunya cara bagi Bakayoko untuk menyelamatkan kariernya adalah jika Conte hengkang dari Chelsea. Tentu opsi lainnya jika Bakayoko sendiri yang hengkang.
"Conte menyukai permainannya tetapi Conte sepertina sudah tidak mempercayai dia. Kepergian Conte di akhir musim ini mungkin akan memberikan dia kesempatan baru," tutup Salim.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 23 Januari 2026 09:42Cole Palmer ke Manchester United? Isu 'Kangen Rumah' Buka Peluang Transfer
-
Liga Inggris 23 Januari 2026 09:01 -
Liga Inggris 23 Januari 2026 08:58Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Champions 22 Januari 2026 17:48Rapor Awal Liam Rosenior di Chelsea: 3 Kemenangan dari 4 Laga, Cetak 10 Gol
LATEST UPDATE
-
Otomotif 23 Januari 2026 11:55 -
Liga Inggris 23 Januari 2026 11:43 -
Liga Inggris 23 Januari 2026 11:35 -
Liga Inggris 23 Januari 2026 11:23 -
Liga Inggris 23 Januari 2026 11:23 -
Liga Champions 23 Januari 2026 11:15
MOST VIEWED
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Tak Pernah Disentuh Ruben Amorim di MU: Duduk Penuh Saksikan Tim Akademi
- Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
- Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...












:strip_icc()/kly-media-production/medias/5481725/original/076455900_1769144109-buah_menu_mbg_ada_ulat.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4255388/original/099094100_1670573986-20221209-Cuaca-Ekstrem-Faizal-4.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5481427/original/032187300_1769130251-WhatsApp_Image_2026-01-23_at_08.01.58.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3271970/original/074978700_1603116578-Foto-3.jpeg)

