
Bola.net - Mario Balotelli mempunyai alasan mengapa dirinya gagal selama berkarir di Liverpool. Pemain asal Italia itu mengatakan bahwa formasi Brendan Rodgers tidak cocok dengan karakternya.
Balotelli memang tidak bisa menampilkan permainan terbaiknya di Anfield. Bomber berusia 25 tahun itu hanya sanggup mencetak empat gol dari 28 pertandingan di semua ajang kompetisi.
Liverpool akhirnya memutuskan melepas Balotelli di musim panas ini. Pemain yang bersangkutan kemudian pindah ke AC Milan dengan status pinjaman.
"Saya menerima kesalahan saya, tetapi formasi Brendan Rodgers juga tidak sesuai dengan karakteristik saya," kata Balotelli kepada Gazzetta dello Sport.
"Pada awal saya mengacaukan banyak peluang yang mudah, kemudian saya hanya punya sedikit kesempatan mencetak gol, sedikit tidak beruntung, cedera ... Itu kacau. Namun saya tidak pernah protes, saya menerima pilihan manajer dan selalu bersikap seperti seorang profesional."[initial]
(foti/ada)
Balotelli memang tidak bisa menampilkan permainan terbaiknya di Anfield. Bomber berusia 25 tahun itu hanya sanggup mencetak empat gol dari 28 pertandingan di semua ajang kompetisi.
Liverpool akhirnya memutuskan melepas Balotelli di musim panas ini. Pemain yang bersangkutan kemudian pindah ke AC Milan dengan status pinjaman.
"Saya menerima kesalahan saya, tetapi formasi Brendan Rodgers juga tidak sesuai dengan karakteristik saya," kata Balotelli kepada Gazzetta dello Sport.
"Pada awal saya mengacaukan banyak peluang yang mudah, kemudian saya hanya punya sedikit kesempatan mencetak gol, sedikit tidak beruntung, cedera ... Itu kacau. Namun saya tidak pernah protes, saya menerima pilihan manajer dan selalu bersikap seperti seorang profesional."[initial]
baca juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 16:56
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 13:24
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 23:02
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 17:21
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 17:21
-
News 22 Oktober 2025 17:17
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 17:12
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 16:56
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 16:29
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...