
Bos asal Jerman menikmati perjalanan karir yang diwarnai pasang surut sejak datang ke Anfield di Oktober. Meski sukses masuk ke final Piala Liga, Liverpool hingga kini masih tertinggal jauh dari persaingan di papan atas Premier League - terpaut sembilan angka dari zona Liga Champions.
Dan Alan Hansen berpikir bahwa klub perlu melakukan perubahan besar-besaran di akhir musim.
"Jurgen Klopp akan mengambil pekerjaan di Liverpool dengan membayangkan siapa yang nantinya ingin ia beli. Pemilik sudah mendatangkannya dan sekarang mereka harus mendukungnya, namun masalahnya adalah uang. Dari yang saya tahu, Fenway Sports Group sudah mengatakan pada manajer bahwa dana yang ada cukup terbatas," tutur Hansen di The Independent.
"Jadi masalahnya mungkin pemilik klub sudah mengeluarkan dana yang besar, namun mereka tidak ingin melakukannya lagi. Mereka sudah menghabiskan banyak uang, 20 juta pounds untuk Lazar Markovic, dan ia lantas dipinjamkan."
"Anda bisa bilang mereka sudah menghabiskan 100 juta pounds, namun apa yang bisa anda dapat di bursa pemain sekarang? Jika Anda ingin mereka benar-benar bangkit, Anda membutuhkan dana sekitar 200 juta poundsterling - namun Anda takkan mendapatkannya begitu saja." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:40Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:06 -
Liga Champions 20 Januari 2026 11:57 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 11:57 -
Otomotif 20 Januari 2026 11:31
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477913/original/099674400_1768885225-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_10.08.53__1_.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4061092/original/058359700_1655899340-000_VX36W.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477761/original/063430600_1768881855-Bupati_Sudewo_Ditangkap_KPK.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)

