
Bola.net - - Mauricio Pellegrino mengatakan Southampton akan membicarakan kemungkinan menjual Virgil van Dijk di Januari usai ia tidak masuk dalam skuat untuk laga melawan Tottenham - setelah sebelumnya dikaitkan dengan Manchester City, Liverpool, dan Barcelona.
Sang bek tengah gagal hengkang di musim panas, meski mengajukan transfer request usai adanya minat dari tim asuhan Josep Guardiola dan The Reds, serta sempat tak menjadi bagian dari tim hingga September.
Sejak saat itu, Van Dijk justru menjadi bagian kunci dari Southampton, namun menjelang dibukanya bursa Januari, rumor soal masa depannya kembali mengapung.
The Telegraph sebelumnya mengatakan City akan membeli pemain 26 tahun seharga 60 juta poundsterling, sementara Sport mengklaim Barca tertarik dengannya.
Mauricio Pellegrino
"Ada banyak spekulasi soal Virgil, namun kita harus menunggu hingga Januari nanti sebelum bisa bicara," tuturnya di Sky Sports.
"Saya tak bisa mengontrol bursa transfer, kita lihat saja. Saya memutuskan yang terbaik untuk tim, ada begitu banyak spekulasi belakangan ini. Di skuat ini, ada banyak pemain. Kami sudah biasa melakukan rotasi."
"Manajemen akan coba mempertahankan para pemain terbaik di klub. Kami akan belajar banyak dari situasi ini dan memutuskan yang terbaik demi klub. Dia pemain penting untuk kami, namun kita lihat saja apa yang terjadi."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 13:59Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
-
Editorial 20 Januari 2026 13:056 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09
LATEST UPDATE
-
Voli 20 Januari 2026 14:35 -
Liga Champions 20 Januari 2026 14:23 -
Liga Champions 20 Januari 2026 14:18 -
Otomotif 20 Januari 2026 14:10 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 14:01 -
Liga Champions 20 Januari 2026 13:59
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401360/original/036528900_1762165227-Gunung_Kerinci.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478144/original/057142400_1768893018-Menteri_Hukum_Supratman_Andi_Agtas.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478116/original/036851400_1768892502-Polisi_mengamankan_pelaku_penusukan_di_Pringsewu__Lampung_yang_sempat_diamuk_massa.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478094/original/098715900_1768891355-Siswa-VS-Guru.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5443020/original/019202300_1765613354-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478056/original/027625600_1768890018-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_13.13.51.jpeg)

