
Bola.net - - Raksasa EPL, Manchester United dikabarkan tengah menaruh perhatian pada bek Barcelona, Jordi Alba. Setan Merah kabarnya ingin mendatangkan sang pemain pada bursa transfer musim panasi ni.
Manchester United memang santer dikabarkan ingin membeli bek kiri baru pada bursa transfer musim panas ini. Hal ini dikarenakan Jose Mourinho disebut tidak puas dengan performa Luke Shaw sehingga pelatih Spanyol tersebut dikabarkan menginginkan bek kiri baru pada musim panas ini.
Menurut berita yang dilansir oleh Daily Star, Jose Mourinho disebut sudah menemukan kandidat pengganti yang ideal untuk Shaw. Mereka disebut kabarnya akan mengincar bek kiri Barcelona, Jordi Alba pada bursa transfer musim panas ini.
Luke Shaw
Menurut salah satu sumber internal yang diwawancarai Daily Star menyebutkan bahwa Jose Mourinho sangat menginginkan kehadiran Alba di Old Trafford. Untuk itu ia akan mencoba menawar sang pemain pada bursa transfer musim panas ini.
Namun kubu Barcelona diklaim sama sekali tidak tertarik untuk melego Alba ke MU. Mereka menilai Alba adalah pemain kunci mereka sehingga mereka tidak akan melepas sang pemain dengan harga berapapun musim depan.
Alba sendiri musim ini hanya mencatatkan 21 starter di Barcelona musim ini. Hal ini dikarenakan adanya perubahan taktik yang dilakukan Luis Enrique yang kerap menggunakan skema 3 bek dan juga karena faktor cedera.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)

