
The Telegraph mengatakan bahwa Mourinho memiliki rencana untuk merombak lini pertahanan United, dan ia mencari seorang bek tengah berpengalaman, yang bisa bersaing dengan Eric Bailly dan Chris Smalling untuk merebut tempat di tim utama.
Ezequiel Garay
Mourinho disebut sudah menyadari bahwa timnya masih tidak memiliki seorang pemain di bagian pertahanan, yang memiliki karakter kuat dan bisa menjadi seorang pemimpin, yang mampu berperan pula sebagai mentor Bailly dan juga bek kiri, Luke Shaw.
United sudah lama dikaitkan dengan Garay dan Mourinho bisa jadi akan mendekati lagi pemain Argentina berusia 29 tahun, usai tahu bahwa Leonardo Bonucci tengah dibandrol 50 juta poundsterling oleh Juventus di bursa kali ini. [initial]
(sun/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:50
Jose Mourinho Kagum Newcastle Bisa Pulih Cepat Usai Ditinggal Alexander Isak
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:03
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:02
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...