
Bola.net - Proses kembalinya Nemanja Matic ke Chelsea tampaknya menyisakan cerita menarik. Dalam proses transfer tersebut, Benfica dikabarkan meminta nama Oriol Romeu dan Gael Kakuta sebagai bagian dari kesepakatan.
Benfica tampaknya ingin mengulang lagi 'kesuksesan' mereka saat mendatangkan Matic pada 2011 silam. Saat itu, selain uang tunai, Benfica juga mendapatkan Matic sebagai bagian dari transfer David Luiz ke Chelsea.
Namun Chelsea tampaknya sudah belajar dari kejadian di masa lalu. Alih-alih menyetujui tawaran Benfica itu, Chelsea justru melakukan 'skak mat' kepada klub Portugal itu.
Seperti dilansir O Jogo, Chelsea yang mendapat tawaran itu tetap membuka kemungkinan transfer terwujud dengan syarat mereka tidak akan mengeluarkan uang lebih dari 20 juta euro bila kedua pemain itu masuk dalam bagian kesepakatan. Karena hal ini, Benfica akhirnya melunak dan menyetujui tawaran uang tunai senilai 25 juta euro.
Matic sendiri kini telah resmi bergabung kembali ke Stamford Bridge dengan durasi kontrak lima setengah tahun.[initial]
(inf/dzi)
Benfica tampaknya ingin mengulang lagi 'kesuksesan' mereka saat mendatangkan Matic pada 2011 silam. Saat itu, selain uang tunai, Benfica juga mendapatkan Matic sebagai bagian dari transfer David Luiz ke Chelsea.
Namun Chelsea tampaknya sudah belajar dari kejadian di masa lalu. Alih-alih menyetujui tawaran Benfica itu, Chelsea justru melakukan 'skak mat' kepada klub Portugal itu.
Seperti dilansir O Jogo, Chelsea yang mendapat tawaran itu tetap membuka kemungkinan transfer terwujud dengan syarat mereka tidak akan mengeluarkan uang lebih dari 20 juta euro bila kedua pemain itu masuk dalam bagian kesepakatan. Karena hal ini, Benfica akhirnya melunak dan menyetujui tawaran uang tunai senilai 25 juta euro.
Matic sendiri kini telah resmi bergabung kembali ke Stamford Bridge dengan durasi kontrak lima setengah tahun.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5080102/original/008701700_1736158590-20250106-Dapur_MBG-MER_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478858/original/039728300_1768953282-vinicius-junior-alvaro-arbeloa-real-madrid.jpg)

