
Bola.net - - Manajer Newcastle, Rafael Benitez, memperingatkan para pemainnya menjelang laga melawan Chelsea, yang tengah terluka, di duel Piala FA di Stamford Bridge malam nanti.
The Blues masih merasakan sakitnya kegagalan masuk ke final Piala Liga usai dikalahkan oleh Arsenal di Emirates pekan ini.
Sang juara Premier League juga sudah tertinggal jauh dari Manchester City di puncak klasemen dan dinanti Barcelona di babak 16 besar Liga Champions bulan depan.
Benitez memperkirakan tim lamanya akan fokus mengejar trofi FA musim ini, dan sang manajer mengatakan di Sportsmole: "Ini akan menjadi pendekatan yang berbeda untuk mereka. Saya yakin jika mereka akan menganggap kompetisi ini sangat penting sekarang."

"Tentu saja setelahnya, mereka akan bermain di kompetisi lain, namun liga akan sangat sulit untuk mereka menangkan dan mereka juga tersingkir dari Piala Liga, saya yakin mereka akan menurunkan tim kuat untuk melawan kami."
Newcastle dan Chelsea masing-masing menyingkirkan Luton Town dan Norwich City untuk menembus babak IV.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 05:30 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:27 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:11
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478848/original/072098400_1768948523-IMG_5436.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)

