
Bola.net - - Rafael Benitez mengatakan Manchester City akan dianggap sebagai salah satu tim legendaris di Premier League jika mereka mampu minimal menjuarai liga tiga kali.
Namun bos Newcastle, yang timnya akan menghadapi sang pemuncak klasemen malam nanti, mengklaim bahwa City akan mengalami kesulitan lebih besar musim depan.
Benitez, yang pernah memenangkan trofi juara di tiga negara berbeda, mengatakan tim-tim seperti Chelsea, Manchester United, dan Liverpool, akan mulai melakukan belanja besar untuk menghentikan mereka.
"Masih terlalu dini. Kita harus tinggi hingga akhir musim. Memang mereka tim yang hebat. Jika mereka terus menang dan bermain bagus, orang-orang akan terus bicara soal itu," tuturnya di Daily Star.
Manchester City
"Namun yang terpenting adalah bisa terus konsisten selama bertahun-tahun, bukan hanya juara untuk satu atau dua tahun. Anda harus konsisten."
"Namun saya yakin jika mereka bermain bagus, tim lain di papan atas klasemen akan mengeluarkan banyak uang demi menyaingi mereka."
City mulai bertransformasi menjadi tim besar sejak diakuisisi Syech Mansour di 2008 silam.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05 -
Piala Dunia 21 Januari 2026 14:02 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476552/original/014686900_1768790752-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3912867/original/070770300_1643009764-20220124-Kapolri-raker-dengan-komisi-III-ANGGA-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479466/original/051795900_1768978935-Keluarga_pramugari_pesawat_ATR_Florencia.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/908132/original/002510900_1435049231-pencabulan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479406/original/094503800_1768977537-IMG_5499.jpg)

