
Bola.net - Liverpool baru saja mengkonfirmasi bahwa pihaknya telah resmi mendapatkan striker Timnas Inggris U-21, Danny Ings. Penyerang Burnley hanya tinggal menjalani tes medis dan akan bergabung dengan rekan-rekannya di Melwood pada tanggal 1 Juni mendatang.
Meski diprediksi akan bersinar bersama The Reds, namun banyak pihak yang mempertanyakan kualitas striker yang musim lalu bermain untuk Burnley itu. 101 Great Goals melaporkan, melalui akun jejaring sosial Twitter, banyak pihak menganggap Ings tidak cukup baik untuk Liverpool.
Seorang oknum yang memakai akun @F365 misalnya, ia mengatakan jika Ings hanyalah seorang pembasmi hama yang beruntung. "Danny Ings: Pembasmi hama yang beruntung. Tidak lebih baik daripada Jordan Rhodes," tulisnya.
Meski banyak yang bertanya-tanya soal kualitas Ings, namun tidak sedikit juga yang mengaku bahwa pemain berusia 22 tahun tersebut layak berseragam Liverpool. Akun Opta Joe (@OptaJoe) yang merupakan badan penyedia statistik, membeberkan bagaimana performa sang pemain.
"32 - Danny Ings telah mencteak 32 gol di liga untuk Burnley dalam rentang waktu Agustus 2013 hingga bulan Mei 2015; 12 gol lebih banyak dibandingkan pemain di klub lainnya." tulis akun Opta Joe tersebut.[initial]
Berikut berbagai reaksi terkait Danny Ings:
Meski diprediksi akan bersinar bersama The Reds, namun banyak pihak yang mempertanyakan kualitas striker yang musim lalu bermain untuk Burnley itu. 101 Great Goals melaporkan, melalui akun jejaring sosial Twitter, banyak pihak menganggap Ings tidak cukup baik untuk Liverpool.
Seorang oknum yang memakai akun @F365 misalnya, ia mengatakan jika Ings hanyalah seorang pembasmi hama yang beruntung. "Danny Ings: Pembasmi hama yang beruntung. Tidak lebih baik daripada Jordan Rhodes," tulisnya.
Meski banyak yang bertanya-tanya soal kualitas Ings, namun tidak sedikit juga yang mengaku bahwa pemain berusia 22 tahun tersebut layak berseragam Liverpool. Akun Opta Joe (@OptaJoe) yang merupakan badan penyedia statistik, membeberkan bagaimana performa sang pemain.
"32 - Danny Ings telah mencteak 32 gol di liga untuk Burnley dalam rentang waktu Agustus 2013 hingga bulan Mei 2015; 12 gol lebih banyak dibandingkan pemain di klub lainnya." tulis akun Opta Joe tersebut.[initial]
Berikut berbagai reaksi terkait Danny Ings:
Danny Ings perfect candidate to replace Emre Can at right-back #lfc
— Tim Edwards (@timmytedwards) June 8, 2015
32 - Danny Ings scored 32 league goals for Burnley between Aug 2013 - May 2015; 12 more than any other player for the club. Farewell.
— OptaJoe (@OptaJoe) June 8, 2015
From Suarez to Ings. LFC you are spoiling us.
— Full Time DEVILS (@FullTimeDEVILS) June 8, 2015
Danny Ings: Lucky bugger. No better than Jordan Rhodes.
— Football365 (@F365) June 8, 2015
We’re halfway to this shirt from @pkirchb being perfect. pic.twitter.com/HD7qVaazoD
— Bleacher Report UK (@br_uk) June 8, 2015
(101/yp)
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

