
Bola.net - - Manchester United mendapat angin segar dalam usaha mereka merekrut Bernardo Silva, usai sang gelandang mengungkap mimpinya meninggalkan AS Monaco demi klub yang lebih besar.
Pemain Portugal dikabarkan masuk dalam salah daftar belanja Jose Mourinho, usai sang manajer dikabarkan ingin menambah opsi yang ia punya di lini tengah musim depan.
Silva, yang sudah menunjukkan performa apik bersama Monaco musim ini, dibandrol sekitar 70 juta pounds dan juga dikaitkan dengan Chelsea.
Pemain berusia 22 tahun masih punya tiga tahun dalam kontraknya yang berlaku sekarang, namun ia mengaku siap meninggalkan Stade Louis II demi perkembangan karirnya.
Bernardo Silva
"Saya menyelesaikan musim ketiga saya di Monaco, yang memberikan saya kesempatan bermain di level yang lebih tinggi," tuturnya di SIC.
"Namun tentu saja, impian semua pemain lain adalah bermain untuk tim terbaik dan juga di divisi terbaik suatu hari nanti. Saya bukan pengecualian."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:01Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 09:00 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 08:56 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:49 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 08:45 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 08:36
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
