
Bola.net - Gelandang Manchester United, Sofyan Amrabat buka suara terkait penampilannya melawan Newcastle. Ia menilai itu bukan performa terbaiknya bersama Setan Merah.
Dini hari tadi, Manchester United menjamu Newcastle di Old Trafford pada laga tunda EPL 2023/2024. Di laga ini, Amrabat dipasang sebagai starter bersama Kobbie Mainoo di lini tengah MU.
Di laga ini performa Amrabat bisa dikatakan cukup impresif. Ia mampu melapisi lini pertahanan MU dari gempuran serangan Newcastle.
Tidak hanya itu, ia juga mampu memotong aliran bola Newcastle di laga ini. Sehingga banyak yang menilai laga ini merupakan penampilan terbaik sang gelandang sejak bergabung dengan Setan Merah.
Simak komentar lengkap sang gelandang di bawah ini.
Masih Jauh

Diwawancarai MUTV seusai laga, Amrabat dimintai tanggapan terkait performanya di laga tersebut.
Ia menekankan bahwa penampilannya di laga itu masih jauh dari penampilan terbaik yang bisa ia lakukan.
"Saya rasa penampilan saya tadi bukanlah penampilan terbaik Sofyan Amrabat," buka sang gelandang.
Belum Maksimal

Menurut Amrabat, selama di MU ia sulit tampil dengan reguler karena masalah cedera yang ia alami.
Jadi ia mengakui bahwa ia tidak bisa mengeluarkan performa terbaiknya selama ini.
"Saya rasa ini kali kedua saya bermain selama 90 menit dalam empat atau lima bulan terakhir. Jadi saya rasa ini bukan penampilan terbaik saya," pungkasnya.
Bakal Dipulangkan

Menurut gosip yang beredar, Amrabat kemungkinan besar tidak akan dipermanenkan Manchester United.
Ia dikabarkan akan dipulangkan Setan Merah ke Fiorentina di musim panas nanti.
Klasemen Premier League
(MUTV)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476552/original/014686900_1768790752-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3912867/original/070770300_1643009764-20220124-Kapolri-raker-dengan-komisi-III-ANGGA-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479466/original/051795900_1768978935-Keluarga_pramugari_pesawat_ATR_Florencia.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/908132/original/002510900_1435049231-pencabulan.jpg)

