
Bola.net - Defender muda Manchester United, Tyler Blackett mengaku sangat bangga bisa membela The Red Devils dengan statusnya sebagai Mancunian, atau penduduk asli kelahiran Kota Manchester. Menurut pemain 20 tahun ini, bisa membela klub yang telah mendarah daging di keluarganya tersebut memberikan rasa kebanggaan yang sulit digambarkan dengan kata-kata.
"Menjadi pemain United berarti segalanya bagi saya, benar-benar impian yang jadi nyata. Menjadi pemain lokal, saya tahu betul nilai-nilai yang dimiliki oleh klub bernama Manchester United," ungkap Blackett seperti dilansir situs resmi klub.
"Jangan salah paham, saya juga tahu bahwa pemain asing juga mengerti betapa pentingnya menjaga nama baik United. Namun menjadi pemuda asli kelahiran Manchester jelas memiliki satu keistimewaan. Saya lebih memahami sejarah klub dan juga para pemain yang bersama-sama dengan saya berjuang dari akademi. Membela United juga punya makna penting bagi keluarga saya."
Akhir pekan ini, Blackett punya berpeluang untuk menjalani laga terpenting sebagai pemain sekaligus fans United, yaitu Derby Manchester. Laga antara City dan United akan dihelat di Etihad Stadium pada hari Minggu (02/11).[initial]
(mufc/mri)
"Menjadi pemain United berarti segalanya bagi saya, benar-benar impian yang jadi nyata. Menjadi pemain lokal, saya tahu betul nilai-nilai yang dimiliki oleh klub bernama Manchester United," ungkap Blackett seperti dilansir situs resmi klub.
"Jangan salah paham, saya juga tahu bahwa pemain asing juga mengerti betapa pentingnya menjaga nama baik United. Namun menjadi pemuda asli kelahiran Manchester jelas memiliki satu keistimewaan. Saya lebih memahami sejarah klub dan juga para pemain yang bersama-sama dengan saya berjuang dari akademi. Membela United juga punya makna penting bagi keluarga saya."
Akhir pekan ini, Blackett punya berpeluang untuk menjalani laga terpenting sebagai pemain sekaligus fans United, yaitu Derby Manchester. Laga antara City dan United akan dihelat di Etihad Stadium pada hari Minggu (02/11).[initial]
Baca Juga
- Blind: Fans MU Sopan dan Ramah
- Trabzonspor: MU Tak Hanya Minati Majeed Waris
- Robson Minta Carrick Tak Turun di Derby Manchester
- Cole Yakin Paceklik Gol Van Persie Hanya Sementara
- Neville: Van Persie Bersinar Karena Rooney dan Falcao Berhalangan
- Dituduh Tak Siapkan Transisi MU, Fergie Merasa Dihina
- Mourinho: MU Tak Akan Dapat Yang Lebih Baik Dari Van Gaal
- Poll: Lawan MU, Chelsea Harusnya Dapat Penalti
- Neville: Di Maria Mengecewakan
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 12:43
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 21:15
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 20:58
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 20:50
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 20:04
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 19:59
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...