
Bola.net - Sejak direkrut dari Montpellier (Ligue 1) di bursa transfer musim panas 2012, Olivier Giroud perlahan tapi pasti menjadi andalan lini depan Arsenal. Musim ini saja, ia sudah menghasilkan 17 gol di semua kompetisi.
"Sejak saya memperkuat Arsenal, mungkin ini adalah periode terbaik saya. Saya harus terus melanjutkannya. Saya tak mau berhenti di sini." ujarnya pada RMC Sport.
Dalam sembilan laga terakhir, Giroud mencetak sembilan gol, termasuk dua gol ke gawang Newcastle akhir pekan lalu. Striker Prancis itu pun ingin membantu The Gunners mencapai target yang ditetapkan.
"Musim lalu saya mencetak 16 atau 17 gol di liga. Saya ingin lebih baik lagi dan khususnya membantu tim mencapai target-target kami. Itu yang terpenting.
"Finis kedua atau ketiga tidak masalah, meski kami berharap Chelsea terpeleset. Memenangkan FA Cup juga target kami. Saya merasa sangat baik di Arsenal." imbuhnya. [initial]
[polling]1181[/polling]
(spm/dct)
"Sejak saya memperkuat Arsenal, mungkin ini adalah periode terbaik saya. Saya harus terus melanjutkannya. Saya tak mau berhenti di sini." ujarnya pada RMC Sport.
Dalam sembilan laga terakhir, Giroud mencetak sembilan gol, termasuk dua gol ke gawang Newcastle akhir pekan lalu. Striker Prancis itu pun ingin membantu The Gunners mencapai target yang ditetapkan.
"Musim lalu saya mencetak 16 atau 17 gol di liga. Saya ingin lebih baik lagi dan khususnya membantu tim mencapai target-target kami. Itu yang terpenting.
"Finis kedua atau ketiga tidak masalah, meski kami berharap Chelsea terpeleset. Memenangkan FA Cup juga target kami. Saya merasa sangat baik di Arsenal." imbuhnya. [initial]
[polling]1181[/polling]
Update berita Premier League mu di sini
- Menangkan MU, Carrick Sebut Mata Berbahaya dan Cerdik
- Keyakinan Pelatih Kolombia Pada Falcao Tidak Luntur
- Lampard Bantah Punya Masalah Dengan Pellegrini
- Sedang Tajam, Welbeck Puji Performa Giroud
- Menawan di Liverpool, Henderson Dibidik City
- Skuat MU Disebut Terbebani Dengan Kesuksesan Sir Alex Ferguson
- Gabriel Girang Dipanggil Timnas Brasil Perdana
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 07:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:04Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 07:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:51 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 05:30
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478859/original/052143600_1768953494-PHOTO-2026-01-20-17-52-53.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478850/original/074948800_1768950343-IMG_5420.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3938377/original/044594100_1645165608-20220218-Waspada_Cuaca_Ekstrem_di_Jakarta-8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478848/original/072098400_1768948523-IMG_5436.jpg)

